
Di pekan ketiga Premier League musim 2016-17 ini, Chelsea dijadwalkan bermain melawan Burnley di Stamford Bridge. Pasukan Antonio Conte itu berhasil melalui pertandingan tersebut dengan mulus.
Chelsea berhasil menang telak dengan skor 3-0. Gol-gol The Blues dicetak oleh Hazard menit 9, menit 41 dan pemain pengganti Victor Moses menit 89.
Hasil pertandingan itu membuat Hazard senang. Ia lantas berharap Chelsea bisa mempertahankan performanya itu di pertandingan-pertandingan berikutnya.
"Kami menciptakan banyak peluang dan mencetak tiga gol indah. Tidak ada keraguan bahwa kami memang pantas menang dan kami ingin bermain seperti itu di setiap pertandingan," tegasnya pada situs resmi The Blues.
"Di depan fans selalu bagus rasanya untuk mencetak gol. Kami bisa saja mencetak lebih banyak gol tapi tiga tidaklah buruk," sambungnya. [initial]
Baca Juga:
- Agar Hazard Bisa Sehebat Messi, Ini Saran Ferdinand Pada Chelsea
- Carragher Terkesan Dengan Kemampuan Adaptasi Conte
- Chelsea Lepas Kurt Zouma ke Schalke?
- Ada Kante di Balik Kegemilangan Hazard
- Galliani: AC Milan Tak Mungkin Lepas Romagnoli ke Chelsea
- Tawaran Chelsea pada James Rodriguez Ditolak Real Madrid
- Gullit: Hazard Sudah Kembali Temukan Performa Terbaiknya
- Shearer Sebut Hazard Kembali ke Permainan Terbaiknya
- Chelsea Terus Raih Hasil Positif, Conte Cukup Bahagia
- Hazard Kembali Ganas, Chelsea Diklaim Bisa Juara EPL
- Stones: Tak Jadi Gabung Chelsea Sebuah Berkah
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:11
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 13:12
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:49
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:43
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:28
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...