
Bola.net - Kapten sekaligus ikon Liverpool, Steven Gerrard harus menjalani perpisahan pahit dengan publik Anfield setelah mereka ditundukkan dengan skor 3-1 oleh Crystal Palace akhir pekan kemarin.
Setelah 17 tahun mengabdi pada Liverpool, Steven Gerrard akhirnya mengakhiri kebersamaannya dengan klub yang sudah melambungkan namanya tersebut. Sayangnya perpisahan tersebut tak berlangsung manis.
Bahkan gelandang Liverpool, Jordan Henderson mengakui jika ia dan rekan-rekannya telah mengecewakan Steven Gerrard karena harus merasakan kekalahan di momen yang takkan pernah dilupakannya itu.
"Kami merasa terpukul karena tidak bisa memberikan hasil posititf sebagai kado perpisahannya. Hal itu sungguh mengecewakan." tutur Henderson.
"Ada perasaan kalau kami semua telah mengecewakannya. Kami ingin meraih tiga poin dan finish setinggi yang kami bisa. Kami juga ingin memberikan yang terbaik bagi fans di laga kandang terakhir Stevie. Ini sangat mengecewakan." pungkasnya. [initial]
(ds/jrc)
Setelah 17 tahun mengabdi pada Liverpool, Steven Gerrard akhirnya mengakhiri kebersamaannya dengan klub yang sudah melambungkan namanya tersebut. Sayangnya perpisahan tersebut tak berlangsung manis.
Bahkan gelandang Liverpool, Jordan Henderson mengakui jika ia dan rekan-rekannya telah mengecewakan Steven Gerrard karena harus merasakan kekalahan di momen yang takkan pernah dilupakannya itu.
"Kami merasa terpukul karena tidak bisa memberikan hasil posititf sebagai kado perpisahannya. Hal itu sungguh mengecewakan." tutur Henderson.
"Ada perasaan kalau kami semua telah mengecewakannya. Kami ingin meraih tiga poin dan finish setinggi yang kami bisa. Kami juga ingin memberikan yang terbaik bagi fans di laga kandang terakhir Stevie. Ini sangat mengecewakan." pungkasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:04
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 21:08
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 18:02
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 23:27
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 23:10
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 23:08
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 22:58
-
Asia 22 Oktober 2025 22:57
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:48
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...