
Bola.net - Ada kabar seru buat penggemar sepak bola Inggris. Mantan kapten Liverpool, Jordan Henderson, bakal kembali berlaga di Premier League musim depan.
Henderson hampir sepanjang kariernya bermain di Inggris. Namanya paling melejit saat membela Liverpool, di mana dia memimpin The Reds meraih berbagai trofi bergengsi.
Tapi di tahun 2023 lalu, Henderson memilih hengkang dari Liverpool. Dia sempat merumput di Arab Saudi sebelum akhirnya bergabung dengan Ajax Amsterdam.
Nah, sekarang kabarnya Henderson tidak akan lanjut di Ajax musim depan. Menurut Fabrizio Romano, gelandang itu akan balik ke Inggris untuk memperkuat Brentford.
Simak info lengkapnya di bawah ini, ya!
Capai Kesepakatan
Berdasarkan laporan tersebut, Brentford sudah sepakat dengan Henderson untuk bekerja sama mulai musim 2025/2026.
Sang gelandang setuju menandatangani kontrak jangka pendek di Brentford. Dia akan membela The Bees selama dua musim, sampai tahun 2027.
Kabarnya, Henderson juga sudah menyelesaikan tes medis. Jadi, dia tinggal menunggu pengumuman resmi sebagai pemain baru Brentford.
Pengganti Norgaard
Laporan yang sama menyebutkan ada alasan di balik keputusan Brentford merekrut Henderson musim ini.
The Bees baru saja kehilangan Christian Norgaard. Gelandang itu memutuskan pindah ke Arsenal di musim panas ini.
Brentford menilai Henderson masih punya kualitas bagus. Makanya, mereka memutuskan untuk memberinya kesempatan musim depan.
Klub Keempat
Brentford akan menjadi klub Inggris keempat yang diperkuat Henderson.
Selain Liverpool, dia pernah membela Sunderland selama tiga musim dan sempat dipinjamkan ke Coventry City pada 2009 silam.
Klasemen Premier League
Sumber: Fabrizio Romano
Baca Juga:
- Harvey Elliott Siap Tinggalkan Liverpool, Tiga Klub Premier League Berebut Tanda Tangannya
- Daftar Lengkap Transfer Premier League Musim Panas 2025/2026
- Saksi Mata Beri Kesaksian Berbeda: Diogo Jota Tidak Ngebut Saat Kecelakaan Terjadi
- Luis Diaz Kembali Menyatakan Dirinya Siap Angkat Kaki dari Liverpool
Advertisement
Berita Terkait
-
Bulu Tangkis 19 Januari 2026 20:30Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 19:39Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
-
Liga Champions 19 Januari 2026 19:30 -
Liga Spanyol 19 Januari 2026 19:11Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 19 Januari 2026 20:42 -
Bulu Tangkis 19 Januari 2026 20:30 -
Bola Indonesia 19 Januari 2026 20:22 -
Bola Indonesia 19 Januari 2026 20:15 -
Bola Indonesia 19 Januari 2026 20:10 -
Liga Spanyol 19 Januari 2026 19:50
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
- Punya Aura yang Sama Dengan Sir Alex, Man United Disarankan Rekrut Pelatih yang Pernah Berjaya di Barcelona Ini
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477493/original/012138900_1768829400-Rektor_nonaktif_UNM_Karta_Jayadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477488/original/030082500_1768828543-Mapolres_Kudus.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5475994/original/061072500_1768704714-liverpool_1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5386099/original/078137900_1760954214-4.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477477/original/074468300_1768826519-KPK_tangkap_Wali_Kota_Madiun_Maidi.jpeg)

