
Bola.net - - Ander Herrera memuji penampilan Manchester United kala mereka menang atas Chelsea 2-0 di Old Trafford semalam. Menurut pemain Spanyol, Setan Merah bermain 'hampir sempurna'.
Gol pembuka tuan rumah dibuat oleh Marcus Rashford, sebelum Herrera sendiri menggandakan keunggulan timnya di babak kedua.
Pemain Spanyol itu mengaku senang dengan penampilan United, yang kini kembali menjaga jarak empat angka dengan Manchester City di atas mereka, dengan satu laga tunda.
Manchester United
"Itu hampir sempurna. Anda selalu berpikir ada yang bisa ditingkatkan, namun kami sempurna ketika bertahan. Mereka pemuncak klasemen dan mereka tidak bisa menciptakan peluang," tutur Herrera menurut MUTV.
"Kami menyakiti mereka lewat serangan baik, kami memainkan sepakbola, kami mengontrol permainan, mengontrol laga, dan mengalirkan bola dengan baik, kami bahagia."
Gol yang dibuat oleh Herrera menandai gol perdananya di liga selama 14 bulan terakhir.
"Saya sudah menanti lama - kadang tendangan saya membentur mistar, kiper melakukan penyelamatan. Namun kali ini saya beruntung. Namun kami membuat lebih banyak peluang dari mereka, kami pantas menang."
Baca Juga:
- Bungkam Chelsea, Mourinho Ungkit Kekalahan di Piala FA
- Mourinho: MU Sepenuhnya Mengontrol Chelsea
- Ini Alasan Mourinho Cadangkan Ibrahimovic Kontra Chelsea
- Herrera Bersikeras Tak Handball di Proses Gol Rashford
- Conte Akui Khawatir dengan Performa Luar Biasa Spurs
- Soal Gol Kontroversial Rashford, Ini Komentar Dingin Conte
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 22:26 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:24 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:41 -
Olahraga Lain-Lain 20 Januari 2026 21:37
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5357559/original/067046200_1758532798-10.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)

