
Bola.net - - Ander Herrera mengatakan bahwa amat penting bagi Manchester United untuk terus mengorbitkan pemain muda ke tim utama, karena mereka nantinya akan bisa menjadi pilar sukses tim di masa mendatang.
United sudah mulai melakukannya kembali musim lalu dengan banyak menurunkan nama-nama seperti Jesse Lingard, Timothy Fosu Mensah, dan Marcus Rashford.
Herrera lantas mengatakan bahwa dengan kombinasi pemain muda serta senior yang tepat, United bisa memiliki keuntungan yang bagus dari pesaing mereka dalam usaha memenangkan trofi juara Premier League musim ini.
"Amat penting bagi Manchester United untuk memiliki empat atau lima pemain muda tiap tahunnya dari tim muda. Mereka sekarang punya pemain seperti Sam Johnstone, Jesse Lingard, Timothy Fosu-Mensah, dan Marcus Rashford," tutur Herrera di Daily Mail.
"Dan itu berarti bahwa pemain yang datang dari luar seperti saya, bisa belajar seperti apa tradisi yang ada di klub. Kombinasi yang tepat amat penting. United melakukannya. Ada klub lain di Inggris yang tidak melakukan ini."
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

