
Bola.net - - Sebuah pujian dilontarkan Ander Herrera kepada rekan setimnya, Jesse Lingard. Herrera menyebut sang gelandang serang telah menciptakan gol yang sangat cantik pada pertandingan melawan Derby County kemarin.
Pada akhir pekan kemarin, Manchester United bermain di pertandingan babak ketiga FA Cup. Pada pertandingan tersebut mereka berhadapan dengan tim asal Championship Derby County.
Pada laga itu Manchester United dibuat kesulitan oleh The Rams, karena pertahanan rapat mereka membuat Setan Merah kesulitan mencetak gol. Namun kebuntuan itu akhirnya pecah di menit 83 berkat gol cantik Jesse Lingard yang kemudian ditutup oleh gol Romelu Lukaku.
Lingard dan Martial.
Herrera sendiri mengakui bahwa gol yang dicetak oleh Lingard itu merupakan gol yang cantik. "Gol itu [Lingard] merupakan gol yang luar biasa, dan gol itu sungguh hebat," ujar Herrera kepada MUTV.
"Dia selalu mencoba untuk mencetak gol, dia juga bergerak dengan sangat baik. Dia memiliki tembakan yang bagus dengan kedua kakinya."
"Ketika anda terus mencoba dan anda merasa optimis, maka cepat atau lambat anda akan mendapatkan hasilnya. Hasil yang ia [Lingard] hari ini adalah satu lagi gol yang fantastis." tutup mantan pemain Athletic Bilbao tersebut.
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

