
Bola.net - Eks presiden Arsenal, Peter Hill-Wood, menyebut bahwa mencari pengganti Arsene Wenger bakal jadi salah satu keputusan paling menakutkan di sejarah klub nantinya.
Wenger akan melakoni laga ke-1000 bersama klub akhir pekan ini melawan Chelsea. Namun tentu saja satu saat nanti ia harus pensiun dan meninggalkan The Gunners. Bagi Hill-Wood, hal tersebut akan jadi titik penting dalam sejarah kubu Emirates.
"Ya (itu akan sulit), namun untungnya bukan saya yang harus membuat keputusan. Itu akan sangat sulit. Saya sendiri takut memikirkan siapa yang bakal masuk untuk menggantikan dirinya," tutur Hill-Wood menurut laporan Daily Star.
"Jika kami kehilangan Arsene, itu akan menjadi mimpi buruk. Tidak ada keputusan yang sudah diambil, namun saya yakin Arsene akan memberikan beberapa saran. Ia memiliki pengetahuan yang hebat dan sudah mengembangkan banyak pemain yang sempurna," pungkasnya. [initial]
(dst/rer)
Wenger akan melakoni laga ke-1000 bersama klub akhir pekan ini melawan Chelsea. Namun tentu saja satu saat nanti ia harus pensiun dan meninggalkan The Gunners. Bagi Hill-Wood, hal tersebut akan jadi titik penting dalam sejarah kubu Emirates.
"Ya (itu akan sulit), namun untungnya bukan saya yang harus membuat keputusan. Itu akan sangat sulit. Saya sendiri takut memikirkan siapa yang bakal masuk untuk menggantikan dirinya," tutur Hill-Wood menurut laporan Daily Star.
"Jika kami kehilangan Arsene, itu akan menjadi mimpi buruk. Tidak ada keputusan yang sudah diambil, namun saya yakin Arsene akan memberikan beberapa saran. Ia memiliki pengetahuan yang hebat dan sudah mengembangkan banyak pemain yang sempurna," pungkasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 02:33
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

