
Bola.net - Mats Hummels melayangkan pujian pada Jurgen Klopp, seiring kabar yang mengatakan bahwa mantan bosnya di Borussia Dortmund itu akan segera menangani Liverpool.
Klopp diperkirakan akan ditunjuk sebagai manajer baru Liverpool dalam waktu kurang dari 48 jam.
Sosok berusia 48 tahun tersebut merupakan unggulan menggantikan Brendan Rodgers, yang dipecat akhir pekan lalu.
"Tidak perlu diragukan lagi, ia adalah pelatih fantastis. Ia amat hebat. Anda bisa berpikir 'Apa yang ia lakukan pasca Dortmund?', kemudian klub seperti Liverpool datang menawarkan pekerjaan padanya," tutur Hummels pada Express.
"Ia hidup, makan, dan bernafas, serta memikirkan sepakbola tiap hari. Ia akan jadi tambahan fantastis dan saya akan terus berharap ia bakal segera menjalani langkah berikutnya dalam perjalanan karirnya." [initial]
(exp/rer)
Klopp diperkirakan akan ditunjuk sebagai manajer baru Liverpool dalam waktu kurang dari 48 jam.
Sosok berusia 48 tahun tersebut merupakan unggulan menggantikan Brendan Rodgers, yang dipecat akhir pekan lalu.
"Tidak perlu diragukan lagi, ia adalah pelatih fantastis. Ia amat hebat. Anda bisa berpikir 'Apa yang ia lakukan pasca Dortmund?', kemudian klub seperti Liverpool datang menawarkan pekerjaan padanya," tutur Hummels pada Express.
"Ia hidup, makan, dan bernafas, serta memikirkan sepakbola tiap hari. Ia akan jadi tambahan fantastis dan saya akan terus berharap ia bakal segera menjalani langkah berikutnya dalam perjalanan karirnya." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 23:02
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:07
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:50
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:45
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:27
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:17
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:05
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...