
United memang sempat dikabarkan ingin mengadakan perombakan skuat besar-besaran musim panas lalu. Mereka mengincar sejumlah nama besar seperti Neymar, Gareth Bale, dan termasuk di antaranya Muller. Namun demikian, kehadiran eks bos Bayern, Louis van Gaal, di Old Trafford tak cukup untuk membujuk penggawa Jerman pergi dari Allianz Arena.
Kini, menurut laporan yang diturunkan oleh Bild, Bayern berniat untuk segera menyudahi spekulasi seputar masa depan pemain berusia 26 tahun.
Disebutkan klub juara Bundesliga akan menawarkan kontrak baru dengan nilai luar biasa besar bulan ini, guna memastikan Muller tak tergoda pindah ke United, klub yang kabarnya sempat menawar sang bintang dengan proposal bernilai 100 juta euro.
Muller sendiri telah membuat 17 gol dari 18 penampilannya di semua level kompetisi musim ini. [initial]
Baca Juga:
- Mourinho Kecewa Minimnya Dukungan Asosiasi Manajer
- Shawcross: Diego Costa Bukan Pemain Tangguh
- Wenger Akan Beri Sanchez Jatah Cuti
- Ashley Young Beberkan Nasihat Dari Beckham Untuknya
- Ditolak Guardiola, City Akan Lamar Ancelotti
- Manchester United Cuma Muncul 19 Detik di 'Ronaldo'
- Jones: Rooney Bukan Striker Terbaik Inggris
- Ancelotti: Latih Madrid Pekerjaan Tersulit di Dunia
(bild/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

