
Bola.net - Real Madrid dikabarkan tertarik menawarkan Isco ke Chelsea sebagai bagian dari usaha mendapatkan N'Golo Kante. Pergerakan transfer ini diyakini tidak terlalu sulit bagi Los Blancos.
Isco sudah beberapa kali dihubungkan dengan The Blues. Sempat kesulitan awal musim ini, Isco perlahan-lahan menemukan kembali performa terbaiknya beberapa bulan terakhir.
Gelandang 27 tahun ini memang terus membantah spekulasi masa depannya di Santiago Bernabeu, tapi rumor terus berkembang liar. Kabarnya, Isco ingin mendapatkan kesempatan bermain lebih banyak, tentu Madrid tidak bisa menjamin itu.
Situasi Isco inilah yang membuat Frank Lampard percaya diri. Baca selengkapnya di bawah ini ya, Bolaneters!
Ingin Dapatkan Isco
Mengutip Express, Frank Lampard disebut sudah lama tertarik dengan kemampuan Isco. Kreativitas pemain seperti Isco jelas bisa mendongkrak kekuatan Chelsea yang sekarang.
Bicara kemampuan, Isco merupakan salah satu pemain dengan kreativitas paling tinggi. Dia doyan membawa bola, melewati barisan bek lawan, lalu membuat assist atau mencetak gol sendiri.
Lampard jelas membutuhkan pemain seperti ini. Beberapa bulan terakhir, Chelsea jelas bermasalah perihal membongkar pertahanan berlapis lawan.
Madrid Ingin Kante
Jika Chelsea tertarik mendapatkan Isco, Real Madrid pun sudah lama mengikuti perkembangan N'Golo Kante. Zinedine Zidane sendiri disebut membidik Kante sebagai salah satu target utamanya.
Mendapatkan Kante jelas tidak mudah, Florentino Perez sendiri harus turun tangan. Sebab itu, kabarnya Perez tertarik menawarkan Isco sebagai bagian dari transfer Kante.
Isco saat ini menyisakan kontrak dua setengah tahun lagi di Madrid, sementara Kante masih terikat kontrak sampai 2023 mendatang. Sebab itu, hanya negosiasi mulus antara kedua klub yang bisa mewujudkan transfer ini.
Sumber: Express
Baca ini juga ya!
- Kekalahan Real Madrid, Bukti Pentingnya Peran Casemiro?
- Kebobolan 4 Gol, Bukti Performa Defensif Terburuk Real Madrid di era Zinedine Zidane
- Inikah Kesalahan Zinedine Zidane yang Bikin Real Madrid Tersingkir dari Copa del Rey?
- 3 Kali Gagal, Zinedine Zidane Memang Belum Berjodoh dengan Copa del Rey
- Pertahanan Buruk Penyebab Kekalahan Real Madrid? Ini Kata Zidane
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 05:51
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:30 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:19 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 08:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:06 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478881/original/082736200_1768958519-PHOTO-2026-01-20-18-28-27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478870/original/037289600_1768956979-1000521273.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5478868/original/049824700_1768956658-momen-unik-saat-presiden-prabowo-bertemu-pm-starmer-di-london-0a9cf1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478865/original/037928200_1768955017-PHOTO-2026-01-20-18-28-26.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478863/original/039458700_1768954137-1000521557.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478808/original/008534300_1768926875-korupsi.jpg)

