
Gol yang dimaksud Coutinho adalah gol yang ia cetak menjelang berakhirnya babak pertama. Mendapat kesempatan tendangan bebas, pemain asal Brasil itu sukses melepaskan tendangan melengkung ke sisi kanan atas gawang Arsenal sehingga tidak mampu dijangkau oleh Petr Cech.
Coutinho sendiri mengaku puas dengan gol cantiknya tersebut yang dilabeli sebagai gol terbaik dalam karirnya. "Saya pikir gol itu merupakan gol terbaik saya hingga saat ini. Saya akan terus berusaha" ungkap Coutinho seperti yang dilansir Sky Sports.
"Pertandingan itu adalah pertandingan yang bagus, pertandingan yang sangat ketat dan kami sangat bahagia karena kami bisa menang. Saat ini kami harus fokus ke pertandingan berikutnya" tutup gelandang berusia 24 tahun tersebut.
Liverpool sendiri dijadwalkan akan menghadapi Burnley di pertandingan kedua Premier League pada hari Sabtu (20/8) malam nanti.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 23:02
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 06:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 06:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:51
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:45
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:42
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...