
Bola.net - - Pelatih Timnas Brasil, Tite baru-baru ini mengungkapkan sebuah fakta mengejutkan mengenai Roberto Firmino. Tite menyebut Firmino bermain menahan rasa sakit demi membantu Liverpool lolos ke Liga Champions musim depan.
Seperti yang sudah kita ketahui, musim lalu perebutan zona Liga Champions di Premier League berlangsung sengit. Arsenal, Manchester City dan Liverpool terus merebut posisi emas tersebut hingga pertandingan pekan terakhir EPL.
Pada pertandingan terakhir EPL tersebut, Liverpool kembali diperkuat oleh Roberto Firmino. Kembalinya Firmino menjadi kejutan mengingat sang pemain sudah beberapa minggu absen karena mengalami cedera.
Tite menyebut Firmino memaksakan diri untuk tampil pada pertandingan itu agar Liverpool lolos ke Liga Champions. "Firmino berada dalam kondisi fisik yang buruk. Ia bermain di Liverpool karena pertandingan itu [Pertandingan terakhir Liverpool] adalah pertandingan yang penting," buka Tite kepada This Is Anfield.
Roberto Firmino rayakan golnya ke gawang The Baggies.
"Klopp meminta kami agar tidak memanggil dia dan Coutinho. Namun laporan medis menunjukan bahwa Coutinho sudah siap, sehingga kami mengatakan akan memanggil Coutinho dan akan mengistirahatkan Firmino."
"Firmino sebenarnya tidak akan bermain di pertandingan itu jika Liverpool tidak berjuang untuk menembus Liga Champions. Kami memahami kondisi medisnya sehingga kami tidak memanggilnya." tutup pelatih Timnas Brasil tersebut.
Pengorbanan Firmino itu akhirnya berbuah Manis. Ia berhasil membawa The Reds menang 3-0 atas Middlesbrough sehingga tim asal Merseyside itu memastikan satu tempat di playoff Liga Champions musim depan.
Advertisement
Berita Terkait
-
Editorial 20 Januari 2026 13:056 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 14:18 -
Otomotif 20 Januari 2026 14:10 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 14:01 -
Liga Champions 20 Januari 2026 13:59 -
Voli 20 Januari 2026 13:43 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 13:42
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401360/original/036528900_1762165227-Gunung_Kerinci.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478144/original/057142400_1768893018-Menteri_Hukum_Supratman_Andi_Agtas.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478116/original/036851400_1768892502-Polisi_mengamankan_pelaku_penusukan_di_Pringsewu__Lampung_yang_sempat_diamuk_massa.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478094/original/098715900_1768891355-Siswa-VS-Guru.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5443020/original/019202300_1765613354-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478056/original/027625600_1768890018-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_13.13.51.jpeg)

