
Bola.net - - Pelatih Manchester City, Josep Guardiola akhirnya angkat bicara terkait keputusannya memarkir John Stones saat melawan Arsenal akhir pekan ini.
Guardiola memang untuk kedua kalinya kembali tak memainkan John Stones di lini belakang. Pelatih asal Spanyol tersebut lebih memilih duet Nicolas Otamendi dan Aleksandar Kolarov di jantung pertahanan.
Dan saat melawan Arsenal, duet yang sama kembali jadi andalan. Keduanya diapit oleh Gael Clichy di sisi kiri pertahanan dan Pablo Zabaleta di kanan sebelum digantikan Bacary Sagna di babak kedua.
Usai pertandingan, Guardiola membeberkan alasannya mengapa dia memilih tak memainkan Stones yang mendapatkan banyak kritik saat mereka kalah 2-4 dari Leicester City.
"Saya hanya bisa minta maaf kepada Stones karena dia tak layak untuk keluar dari tim utama," ungkapnya.
"Saya sangat menyukainya, dia sosok pria baik tapi saya ingin empat bek yang sama seperti saat kami melawan Watford. Ini sama untuk Bacary, dia sosok paling baik yang pernah saya temui. Dia layak untuk bermain," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 05:04Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 05:51 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 05:30 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:27 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:17
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/3938377/original/044594100_1645165608-20220218-Waspada_Cuaca_Ekstrem_di_Jakarta-8.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478848/original/072098400_1768948523-IMG_5436.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)

