
Bola.net - Ralf Rangnick dilaporkan sudah mulai ambil ancang-ancang mempersiapkan posisi barunya sebagai konsultan Manchester United. Ia dikabarkan sudah menyiapkan satu nama yang akan ia rekomendasikan ke Erik Ten Hag untuk dibeli.
Rangnick kemungkinan besar akan turun dari jabatannya selaku manajer interim Manchester United. Ia akan bekerja di balik layar musim depan sebagai direktur teknik Setan Merah.
Posisinya sebagai manajer MU kemungkinan besar akan digantikan oleh Erik Ten Hag. Manajer Ajax Amsterdam itu kini menjadi kandidat terkuat untuk menjadi manajer Setan Merah.
Dilansir Sky Sports, Ten Hag sudah bersiap untuk menjadi penasehat MU. Ia dikabarkan akan merekomendasikan satu nama untuk direkrut Ten Hag.
Siapa pemain itu? Simak selengkapnya di bawah ini.
Seorang Penyerang
Menurut laporan tersebut, Ralf Rangnick akan mati-matian merekomendasikan Christopher Nkunku untuk direkrut Ten Hag.
Penyerang RB Leipzig itu dinilai adalah penyerang modern yang top. Ia bisa bermain di beberapa posisi dengan ciamik.
Rangnick percaya penyerang seperti Nkunku sangat dibutuhkan oleh Manchester United. Jadi ia akan merekomendasikan sang penyerang ke Ten Hag.
Sudah Didiskusikan
Menurut laporan yang sama, kans Nkunku merapat ke Manchester United pada musim depan tergolong cukup besar.
Saat ini, nama Nkunku sudah masuk dalam pembicaraan internal Manchester United. Rangnick sudah mencoba meyakinkan Direksi MU untuk merekrut sang penyerang.
Direksi MU sendiri dilaporkan tertarik pada Nkunku. Namun mereka baru bergerak jika Tne Hag atau manajer baru MU menyetujui transfer ini.
Mahar Transfer
Manchester United harus siap dana yang cukup besar untuk mengamankan jasa Nkunku.
RB Leipzig dilaporkan hanya mau berpisah dengan sang penyerang dengan tebusan 60 juta Euro.
Klasemen Premier League
(Sky Sports)
Advertisement
Berita Terkait
-
Editorial 20 Januari 2026 13:056 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 14:18 -
Otomotif 20 Januari 2026 14:10 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 14:01 -
Liga Champions 20 Januari 2026 13:59 -
Voli 20 Januari 2026 13:43 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 13:42
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401360/original/036528900_1762165227-Gunung_Kerinci.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478144/original/057142400_1768893018-Menteri_Hukum_Supratman_Andi_Agtas.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478116/original/036851400_1768892502-Polisi_mengamankan_pelaku_penusukan_di_Pringsewu__Lampung_yang_sempat_diamuk_massa.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478094/original/098715900_1768891355-Siswa-VS-Guru.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5443020/original/019202300_1765613354-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478056/original/027625600_1768890018-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_13.13.51.jpeg)

