
Bola.net - Manchester United (MU) akan main tandang kontra Brighton pada pekan ke-36 Premier League 2021/22, Sabtu 7 Mei 2022. Pertandingan Liga Inggris di AMEX Stadium ini dijadwalkan kick-off jam 23:30 WIB.
Kedua tim ini sama-sama menang dengan skor 3-0 di laga terakhirnya. MU menang menjamu Brentford, sedangkan Brighton memukul tuan rumah Wolverhampton.
MU mengalahkan Brentford melalui gol-gol Bruno Fernandes, Cristiano Ronaldo (penalti), dan Raphael Varane. Sementara itu, Brighton menaklukkan Wolverhampton lewat gol-gol Alexis Mac Allister (penalti), Leandro Trossard, dan Yves Bissouma.
MU tercatat selalu kalah dalam empat laga tandang terakhirnya di Premier League, yakni 1-4 vs Manchester City, 0-1 vs Everton, 0-4 vs Liverpool, dan 1-3 vs Arsenal. Di lain pihak, Brighton selalu gagal menang dalam delapan laga kandang terakhirnya.
Jadwal dan Link Live Streaming
- Brighton vs Manchester United
- Stadion: AMEX Community Stadium
- Jadwal: Sabtu, 7 Mei 2022
- Pukul: 23.30 malam WIB
- Live streaming: Mola TV (https://mola.tv/watch?py_id=mw36-EPL2122&v=vd51022102)
Perkiraan Susunan Pemain
Brighton (3-4-2-1): Sanchez; Webster, Dunk, Veltman; Cucurella, Caicedo, Bissouma, Lamptey; Trossard, Mac Allister; Welbeck.
Pelatih: Graham Potter.
Info skuad: Sarmiento (cedera), Moder (cedera), Mwepu (cedera).
Manchester United (4-2-3-1): De Gea; Telles, Lindelof, Varane, Dalot; McTominay, Matic; Fernandes, Mata, Elanga; Ronaldo.
Pelatih: Ralf Rangnick.
Info skuad: Pogba (cedera), Shaw (cedera), Sancho (meragukan), Wan-Bissaka (meragukan), Maguire (meragukan).
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- Jadwal Siaran Langsung Premier League di SCTV Hari Ini, Sabtu 7 Mei 2022
- Setelah Erling Haaland, Man City Bakal Kejar Paul Pogba!
- Jadwal Siaran Langsung Premier League di SCTV Pekan Ini, 7-8 Mei 2022
- Deal! Konsorsium Amerika Serikat Pimpinan Todd Boehly Bakal Beli Chelsea
- Ditanya Soal Masa Depannya di Liverpool, Salah kok Malah Bercanda
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 08:00Manchester United: Michael Carrick Ditunggu Ujian Sesungguhnya
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 07:00 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 06:00Peringatan Keras Virgil van Dijk soal Kebiasaan Liverpool Bermain Ceroboh
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 19 Januari 2026 08:14 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 08:00 -
Bola Dunia Lainnya 19 Januari 2026 07:56 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 07:56 -
Liga Spanyol 19 Januari 2026 07:19 -
Liga Italia 19 Januari 2026 07:09
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
- Punya Aura yang Sama Dengan Sir Alex, Man United Disarankan Rekrut Pelatih yang Pernah Berjaya di Barcelona Ini
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...













:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448398/original/079089700_1766028239-IMG_5739.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4255388/original/099094100_1670573986-20221209-Cuaca-Ekstrem-Faizal-4.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476503/original/018967300_1768779649-1000226364.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476140/original/098351200_1768713380-6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476494/original/005477600_1768769003-Barcelona_s_Eric_Garcia__centre__kicks_the_ball_ahead_of_Real_Sociedad_s_Mikel_Oyarzabal.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5475801/original/084943600_1768652673-Banjir_Pemalang.jpg)

