Jadwal Pertandingan & Link Live Streaming Manchester City Hari Rabu, 23 April 2025: Home Vs Aston Villa

Bola.net - Berikut jadwal pertandingan dan link live streaming Liga Inggris Manchester City vs Aston Villa pada hari Rabu, 23 April 2025.
Duel Manchester City vs Aston Villa ini merupakan laga pekan ke-34 Premier League 2024/2025. Pertandingan ini akan digelar di Etihad Stadium pada pukul 02.00 WIB dan bisa ditonton via layanan live streaming Vidio.
Man City meraih hasil positif di pertandingan terakhirnya. Bertamu ke markas Everton di pentas Premier League, mereka menang 0-2.
Hasil itu membuat Man City mencatatkan empat kemenangan dari lima laga terakhirnya. Satu sisanya berakhir seri.
Modal itu merupakan modal yang bagus sebagai modal menghadapi laga tengah pekan ini. Catan apik itu akan diperlukan untuk menghadapi Aston Villa.
Rekor pertemuan City dengan Villa sendiri tak terlalu bagus. Dari lima bentrokan terakhir, mereka hanya menang dua kali, kalah dua kali dan seri sekali.
Untuk pertandingan ini, Man City belum bisa memainkan Erling Haaland, Rodri, Ederson, John Stones, dan Nathan Ake. Mereka masih cedera.
Prediksi Susunan Pemain Manchester City vs Aston Villa

Manchester City (4-2-3-1): Ortega; Nunes, Khusanov, Gvardiol, O'Reilly; Gonzalez, Kovacic; Savinho, De Bruyne, Doku; Marmoush.
Pelatih: Josep Guardiola
Aston Villa (4-4-1-1): Martinez; Cash, Konsa, Torres, Digne; Kamara, Onana, Tielemans, McGinn; Rogers, Rashford.
Pelatih: Unai Emery
Head to Head dan Perfoma Man City vs Aston Villa

5 Pertemuan Terakhir
21/12/2024 Aston Villa 2-1 Manchester City
04/04/2024 Manchester City 4-1 Aston Villa
07/12/2023 Aston Villa 1-0 Manchester City
12/02/2023 Manchester City 3-1 Aston Villa
03/09/2022 Aston Villa 1-1 Manchester City
5 Laga Terakhir Manchester City
30/03/2025 Bournemouth 1-2 Manchester City
03/04/2025 Manchester City 2-0 Leicester City
06/04/2025 Manchester United 0-0 Manchester City
12/04/2025 Manchester City 5-2 Crystal Palace
19/04/2025 Everton 0-2 Manchester City
5 Laga Terakhir Aston Villa
05/04/2025 Aston Villa 2-1 Nottingham Forest
10/04/2025 PSG 3-1 Aston Villa
12/04/2025 Southampton 0-3 Aston Villa
16/04/2025 Aston Villa 3-2 PSG
19/04/2025 Aston Villa 4-1 Newcastle
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Man City

Kompetisi: Liga Inggris/Premier League
Pertandingan: Manchester City vs Aston Villa
Stadion: Etihad Stadium
Hari: Rabu, 23 April 2025
Kickoff: 02.00 WB
Siaran Langsung TV: -
Live Streaming: Vidio – Link Live Streaming Klik di Sini
PERHATIAN: Ada beberapa pilihan paket untuk live streaming konten sport di Vidio. Ada paket Platinum dengan harga mulai Rp39.000, dan ada pula paket Diamond dengan harga mulai Rp79.000. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Klasemen Liga Inggris
Baca Juga:
- Legenda Liverpool Ini Sarankan Man City Bajak Kelleher Sebagai Pengganti Ederson
- Ambisi Gila Madrid: Incar Rodri dari Manchester City untuk Gantikan Peran Kroos
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 19-22 April 2025
- Blak-Blakan Kevin De Bruyne: Terkejut Tak Pernah Ditawari Kontrak Baru oleh Man City
- Hasil Lengkap, Klasemen, dan Top Skor Premier League 2024/2025
- Ederson Rawan Cedera, Man City Seriusi Pemburuan Diogo Costa?!
- Prediksi Manchester City vs Aston Villa 23 April 2025
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 2 November 2025 00:41 -
Liga Inggris 2 November 2025 00:21Man of the Match Nottingham Forest vs Manchester United: Amad Diallo
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 2 November 2025 02:11 -
Liga Spanyol 2 November 2025 02:02 -
Liga Inggris 2 November 2025 02:01 -
Liga Italia 2 November 2025 01:45 -
Liga Italia 2 November 2025 00:47 -
Liga Inggris 2 November 2025 00:41
MOST VIEWED
- Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
- Pengakuan Jujur Rashford: Cuma Satu Pelatih MU yang Dicintainya, dan itu Bukan Ten Hag!
- Manchester United Tak Akan Belanja Besar di Januari, Ruben Amorim Dapat Target Jelas
- Dibongkar Michael Carrick: Ini Rahasia Taktik Ruben Amorim di MU yang 'Nyalakan' Kembali Mesin Tua Casemiro
HIGHLIGHT
- 4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben A...
- Dari Buffon hingga Ronaldo: 7 Legenda Dunia yang T...
- 6 Striker Mematikan Incaran Barcelona untuk Gantik...
- 12 Pemain yang Pernah Membela Real Madrid dan Juve...
- Real Madrid Siap Cuci Gudang? 4 Pemain Ini Bisa Pe...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5399854/original/084449200_1762019528-WhatsApp_Image_2025-11-01_at_20.13.08_74b76778.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5399851/original/052796700_1762018756-1000724337.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5399708/original/096217600_1761994573-1000724103.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/1467296/original/025326800_1484036888-Pidato-Mega.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5390980/original/096211000_1761293201-1000120334.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5352808/original/087439300_1758118916-c9782143-935f-4e94-9e71-5d19d691458f.jpg)

