
Bola.net - Liverpool akan menghadapi Newcastle di pekan terakhir Premier League 2019/20, Minggu (26/7/2020). Sanggupkah The Reds menutup musim dengan kemenangan?
Di laga terakhirnya, yang diwarnai prosesi penyerahan trofi Premier League, Liverpool menghabisi Chelsea 5-3 di Anfield. Pasukan Jurgen Klopp menang lewat gol-gol Naby Keita, Trent Alexander-Arnold, Georginio Wijnaldum, Roberto Firmino, dan Alex Oxlade-Chamberlain.
Mohamed Salah gagal mencetak gol dalam tiga penampilan terakhirnya untuk Liverpool.
Sementara itu, Newcastle tanpa kemenangan dalam lima laga terakhirnya di Premier League. Newcastle dua kali imbang dan tiga kali kalah. Terkini, Newcastle cuma imbang 0-0 di kandang Brighton.
Pada pertemuan sebelumnya, Liverpool mengalahkan Newcastle 3-1 di Anfield. Tertinggal oleh gol Jetro Willems menit 7, Liverpool membalikkan skor lewat gol-gol Sadio Mane menit 28 dan 40. Mohamed Salah menegaskan kemenangan Liverpool dengan golnya di menit 72.
Simak jadwal pertandingan Newcastle vs Liverpool di bawah ini ya Bolaneters.
Jadwal Pertandingan
Pekan: 38 Premier League 2019/2020
Pertandingan: Newcastle vs Liverpool
Jadwal: Minggu, 26 Juli 2020
Waktu: 22.00 malam WIB
Stadion: St James Park
Perkiraan Susunan Pemain
Newcastle (3-5-2): Dubravka; Rose, Fernandez, Krafth; Ritchie, Almiron, Bentaleb, Shelvey, Manquillo; Saint-Maximin, Carroll.
Pelatih: Steve Bruce.
Info skuad: Schar (cedera), Clark (cedera), Hayden (cedera), Lascelles (cedera), Longstaff (cedera), Krafth (meragukan), Lejeune (meragukan).
Liverpool (4-3-3): Alisson; Robertson, van Dijk, Gomez, Alexander-Arnold; Keita, Fabinho, Wijnaldum; Mane, Firmino, Salah.
Pelatih: Jurgen Klopp.
Info skuad: Henderson (cedera), Matip (cedera).
Baca Ini Juga:
- Kepa Arrizabalaga: Transfer Termahal Belum Tentu Terbaik, Justru Terburuk
- Newcastle vs Liverpool: Prediksi 3 Pundit
- Chelsea vs Wolves: 3 Duel Terakhir yang Selalu Sengit
- Klasemen Premier League: Persaingan Ketat Manchester United, Chelsea, dan Leicester City
- Siapa yang Temani Norwich City Degradasi dari Premier League?
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 19:36 -
Liga Champions 20 Januari 2026 19:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:08 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:00 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478605/original/034109000_1768905933-Asisten_Deputi_Cadangan_dan_Bantuan_Pangan_Kemenko_Pangan__Sugeng_Harmono.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4439890/original/058272000_1684940355-348237169_599185758943490_3150403143734906669_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3807516/original/090085000_1640672366-148355508_430150894707997_2084073915891854769_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478632/original/011756100_1768907216-Warga_Pati_gelar_aksi_di_depan_kantor_Bupati_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5452619/original/063632700_1766411191-Kepala_Departemen_Kebijakan_Makroprudensial_BI__Solikin_M._Juhro-4.jpeg)

