
The Reds hanya finish di peringkat delapan musim lalu, namun mereka sukses masuk final Liga Europa dan Piala Liga di bawah Klopp.
Kekalahan di dua final tersebut berarti mereka tidak akan bermain di Eropa musim depan, namun James percaya bahwa itu bisa menjadi keuntungan bagi tim.
"Fokus musim depan tanpa adanya sepakbola Eropa, seperti Leicester, akan membantu Jurgen memenangkan sesuatu yang sudah lama diidamkan Liverpool - Premier League," tuturnya pada talkSPORT.
"Saya yakin sebagian fans Liverpool akan lebih suka memenangkan Premier League ketimbang Liga Champions untuk saat ini, karena itu adalah sesuatu yang sudah lama tak dimenangkan Liverpool. Perkembangan yang terjadi musim lalu sangat hebat, karena jika anda lihat rotasi yang ia buat...ia memberikan semua orang kesempatan untuk membuktikan diri mereka sendiri dan pada akhirnya mereka gagal di dua final."
"Saya kira musim depan akan jadi musim yang bagus untuknya. Pembelian pemain akan menentukan bagaimana kualitas di sesi latihan dan akan membuat Liverpool ada di posisi bagus menjadi juara."
Liverpool tak pernah juara liga sejak 1990. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 05:30 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:27 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:11 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:04
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)

