
Bola.net - - Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp merasa senang dengan keberhasilan Mohamed Salah mencetak gol ke gawang Southampton. Klopp menegaskan bahwa ia sama sekali tidak pernah ragu jika sang wingernya akan kembali membuat gol untuk timnya.
Salah yang menjadi mesin gol Liverpool musim lalu mendapatkan beberapa kritikan belakangan ini. Ia gagal membuat gol di tujuh pertandingan terakhirnya bagi Liverpool sehingga banyak pihak yang mulai mempertanyakan kualitas pemain asal Mesir tersebut.
Namun dini hari tadi, Salah akhirnya pecah telur. Ia membuat satu gol saat Liverpool menang 3-1 atas Southampton di Saint Mary Stadium pada pertandingan pekan ke 33 EPL.
Klopp merasa puas akhirnya Salah mencetak gol kembali untuk timnya. "Saya tidak pernah ragu bahwa dia [Salah] adalah pemain yang hebat untuk tim saya," buka Klopp kepada Goal International.
Baca komentar lengkap sang pelatih di bawah ini.
Catatan Bagus
Gol yang dicetak Salah dini hari tadi merupakan milestone yang bagus baginya, di mana gol itu merupakan gol ke 50 baginya semenjak bergabung dengan Liverpool tahun lalu.
Klopp sendiri menegaskan bahwa gol itu merupakan gol yang krusial bagi Salah sekaligus penanda bahwa sang winger adalah pemain yang hebat bagi The Reds.
"Itu adalah gol ke 50nya untuk Liverpool, dan itu adalah angka yang sangat bagus. Sebagai seorang penyerang, ia selalu mendapatkan kesempatan. Namun dia juga manusia, di mana terkadang ia mendapatkan momen yang bagus atau terkadang momennya tidak berpihak kepadanya."
Tambah Pundi-Pundi
Klopp juga merasa senang karena Salah berhasil membungkam para pengkritiknya dengan mencetak gol.
Ia berharap sang winger akan lebih aktif mencetak gol lagi semenjak saat ini.
"Apakah gol ini adalah gol yang luar biasa atau tidak, kami tidak terlalu peduli. Namun kami senang karena ini gol pertamanya setelah beberapa waktu dan ini adalah momen yang bagus untuknya."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 12:48 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17 -
Lain Lain 21 Januari 2026 11:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479367/original/064115100_1768975729-IMG-20260121-WA0044.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4571980/original/096727300_1694494346-364947854_988712392388985_468280612060778233_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478065/original/018458500_1768890334-ibu.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479356/original/013937200_1768975045-puluhan-siswa-di-kulon-progo-diduga-keracunan-mbg-3a1f73.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5280954/original/009632900_1752299185-c1c8ad8b-1c19-4eff-8aa1-bdcf76216eea.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)

