
Bola.net - Juventus nampaknya tidak main-main dalam upaya perekrutan Paul Pogba. Si Nyonya Tua dilaporkan mulai menyusun rencana pembajakan gelandang Manchester United itu di musim panas ini.
Rumor ketertarikan Juventus terhadap Pogba sebenarnya bukan barang baru. Sudah tiga tahun terakhir, Si Nyonya Tua kerap digosipkan ingin memulangkan Pogba ke Turin.
Pogba sendiri dilaporkan semakin dekat untuk pergi dari Manchester United. Sang gelandang sejauh ini masih belum mau memperbaharui kontraknya yang habis pada musim panas tahun depan.
Dilansir 90min, Manchester United berpotensi kehilangan Pogba ke Italia. Sang gelandang kabarnya menjadi incaran serius Juventus di musim panas ini.
Simak situasi transfer Pogba di bawah ini.
Incaran Utama
Menurut laporan itu, Massimiliano Allegri sudah menetapkan Pogba sebagai target transfer utama Juventus di musim panas ini.
Allegri menilai mantan anak asuhnya itu punya kemampuan di atas rata-rata. Sementara ia menilai lini tengah Juventus kekurangan pemain berkualitas seperti Pogba.
Jadi ia ingin Juventus mendatangkan sang gelandang di musim panas ini.
Minta Bantuan Agen
Menurut laporan tersebut, Juventus kini tengah menyiapkan rencana untuk mendapatkan jasa Pogba.
Mereka kini aktif berkonsultasi dengan Mino Raiola. Mereka ingin memenangkan transfer Pogba di musim panas ini.
Raiola kabarnya siap membantu jadi Juventus tengah menyusun rencana pembajakan Pogba di musim panas ini.
Harga Mahal
Juventus harus siap keluar uang banyak untuk merekrut Pogba.
Sang gelandang dilaporkan hanya akan dijual MU di angka 100 juta Euro di musim panas ini.
(90min)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
-
Liga Italia 20 Januari 2026 15:49Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:41Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 15:33Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 16:26 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22 -
Otomotif 20 Januari 2026 16:09 -
Bolatainment 20 Januari 2026 16:04 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:01
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476057/original/059970900_1768709189-dro.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477121/original/013686100_1768809456-IMG-20260119-WA0001.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478387/original/060178300_1768900220-23d841c0-73a5-491c-b90d-a2c68d4c7d5d.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478298/original/046713600_1768897803-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_15.28.12.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478341/original/057170400_1768898969-Kantor_Pemkab_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478255/original/097859800_1768896634-Rekaman_CCTV_geng_motor_di_Makassar_serang_warga.jpg)

