
Bola.net - Manajer Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer angkat bicara terkait situasi terkini Paul Pogba. Ia menyebut sang gelandang bakal absen hingga awal Maret 2021 mendatang.
Tiga bulan terakhir, Pogba tengah tampil on fire. Ia mulai menunjukkan kualitas kelas dunia di lini tengah Manchester United.
Namun sayang sekali, ia mengalami cedera baru-baru ini. Ia harus ditarik lebih awal saat MU ditahan imbang 3-3 oleh Everton.
Solskjaer baru-baru ini memberikan update terbaru mengenai cedera Pogba. "Proses pemulihan cedera Paul berjalan baik," buka Solskjaer kepada MUTV.
Baca komentar lengkap sang manajer di bawah ini.
Belum Bisa Bermain
Meski proses pemulihan Pogba berjalan lancar, Solskjaer memastikan bahwa sang gelandang belum bisa bermain dalam waktu dekat.
Ia menyebut proses pemulihan cedera paha sang gelandang masih membutuhkan waktu tambahan.
"Dia sudah menjalani perawatan, namun butuh beberapa minggu lagi sebelum ia bisa bermain."
Absen Hingga Maret
Ketika ditanya mengenai kapan tepatnya Pogba sudah bisa bermain, Solskjaer menyebut bahwa sang gelandang butuh beberapa minggu lagi.
Ia memperkirakan sang gelandang baru bisa bermain di awal Maret mendatang.
"Dia tidak akan bermain di sisa bulan Februari ini. Namun ia tidak lama lagi akan segera sembuh." ujarnya.
Dua Pemain Absen
Jelang pertandingan melawan Real Sociedad, ada dua pemain MU yang tumbang.
Mereka adalah Edinson Cavani dan Donny van de Beek yang mengalami cedera saat latihan baru-baru ini.
(MUTV)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 19:57 -
Liga Champions 20 Januari 2026 19:47 -
Liga Champions 20 Januari 2026 19:36 -
Liga Champions 20 Januari 2026 19:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:08
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5474068/original/070100900_1768465910-PHOTO-2026-01-15-14-38-29.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478701/original/090462600_1768913028-Pemerintah_cabut_izin_28_perusahaan_perusak_alam_Sumatera.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478605/original/034109000_1768905933-Asisten_Deputi_Cadangan_dan_Bantuan_Pangan_Kemenko_Pangan__Sugeng_Harmono.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4439890/original/058272000_1684940355-348237169_599185758943490_3150403143734906669_n.jpg)

