
Pemain 27 tersebut pernah gabung dengan MU sejak tahun 2012 dari Borussia Dortmund. Dari 38 penampilan di Premier League, Kagawa hanya bisa mengumpulkan enam gol.
Dua tahun kemudian, Kagawa kembali lagi ke Dortmund. Bermain di Bundesliga, pemain dari Jepang tersebut lebih bersinar. Meski dinilai gagal di MU, Kagawa tak pernah menyesali semasa di sana.
"Saya masih muda, umur 24 atau 25 tahun. Saya punya banyak pengalaman di sana dan membantu saya berkembang. Melihat kembali ke belakang, saya tak menyesalkan apapun, hanya fokus mengerjakan apa yang saya bisa," ucap Kagawa pada FourFourTwo.
Ketika ditanya seandainya apa yang akan diberikan ketika masih menjadi pasukan The Red Devils, Kagawa menjawab: "Berusaha lebih keras setiap hari. Meskipun pemain kecil seperti saya, harus berjuang setiap hari agar sukses di klub seperti Manchester United dan sama halnya seperti di Dortmund." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 21:25
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:42
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:30
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:23
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:35
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...