
Bola.net - Erik Ten Hag buka suara terkait alasannya menarik keluar Casemiro di laga Manchester United vs Brentford meski laga baru berjalan 45 menit.
MU menjamu Brentford di pekan kedelapan Premier League 2023/2024 di Old Trafford, Sabtu (07/10/2023) malam WIB. Laga tersebut berakhir dengan dramatis.
Brentford sempat unggul lebih dahulu melalui Mathias Jensen. MU kemudian nyaris saja kalah.
Namun Scott McTominay secara dramatis bisa mencetak dua gol sekaligus pada menit 90+3' dan 90+7'. MU pun bisa mengalahkan Brentford 2-1.
Alasan Ten Hag Seret Casemiro Keluar
Casemiro menjadi starter di laga lawan Brentford itu. Tapi ia hanya dimainkan selama 45 menit saja.
Sebab Erik Ten Hag menariknya keluar dan menggantikannya dengan Christian Eriksen. Jadi apa alasannya menarik keluar Casemiro?
"Saya ingin lebih banyak sepak bola. Seseorang yang memberikan passing, distribusi, permainan link-up," bukanya seperti dilansir Goal.
"Jadi saya berpikir untuk memasukkan Christian Eriksen untuk Case," sambung Ten Hag.
Kritikan untuk Casemiro

Sebelumnya Casemiro sempat mendapat kritikan dari eks pemain Manchester United, Louis Saha. Ia kesal melihat pemain asal Brasil itu tak bermain disiplin.
"Saya yakin ia [Casemiro] akan menjadi pemain terbaik Man United lagi jika mereka bisa menemukan keseimbangan yang pas di tim mereka. Saat ini, ia terlihat bermain dengan buruk karena ia seakan bermain di posisi nomor 10," ujarnya pada Betfred.
"Ia terlihat memposisikan dirinya terlalu maju ke depan dan ia mencoba untuk melepaskan banyak umpan ke rekan-rekannya, padahal itu bukan tugas utamanya. Ia melakukan banyak hal yang bukan tugasnya dan itu yang menyebabkan lini tengah United tidak seimbang saat ini," terangnya.
Jadwal MU Berikutnya
Pertandingan: Sheffield United vs Manchester United
Stadion: Bramall Lane
Hari: Minggu, 22 Oktober 2023
Kickoff: 02.00 WIB
Jangan lupa Bolaneters, ikuti terus update berita Manchester United terbaru dan seputar sepak bola top Eropa, termasuk hasil dan klasemen terbaru Liga Inggris hari ini di Bola.net. Kalian juga bisa lho memantau jadwal lengkap Premier League dan jadwal lengkap Manchester United di situs kebanggaan kalian ini. Jangan kelewatan ya.
Klasemen Premier League
(Goal/Betfred)
Baca Juga:
- Jadwal Lengkap Premier League 2023/2024 di SCTV dan Vidio
- Olivier Giroud Kiper Darurat Aja Bisa Clean Sheet, Apa Kabar Andre Onana?
- Hasil Bola Tadi Malam: Real Madrid Gak Ada Ampun, Man United Suka Bikin Drama Gol Telat!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-8 Oktober 2023
- Andai Scott McTominay Tidak Bobol Gawang Brentford, Erik Ten Hag Mungkin Bakal Dipecat
- Ada Dokumenter David Beckham di Balik Epic Comeback Manchester United atas Brentford
- Manchester United Putus Tren Negatif, Bruno Fernandes: Lanjutkeun Yuk!
- Puja-puji Erik Ten Hag untuk Scott McTominay, Si Pahlawan MU yang Luar Biasa!
- MU Comeback Lawan Brentford, Erik Ten Hag Sentil Andre Onana?
- Tidak Ada Kata 'Menyerah' di Kamus Manchester United!
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:06Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 09:15 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:02 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478812/original/086450500_1768927581-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478881/original/082736200_1768958519-PHOTO-2026-01-20-18-28-27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478870/original/037289600_1768956979-1000521273.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5478868/original/049824700_1768956658-momen-unik-saat-presiden-prabowo-bertemu-pm-starmer-di-london-0a9cf1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478865/original/037928200_1768955017-PHOTO-2026-01-20-18-28-26.jpg)

