
Bola.net - Tammy Abraham mengungkapkan kunci kemenangan Chelsea atas West Ham dalam lanjutan Premier League. Kesabaran berbuah sangat manis bagi The Blues.
Chelsea meraih kemenangan 3-0 saat berhadapan dengan West di pekan ke-14 Premier League. Pertandingan tersebut berlangsung di Stamford Bridge, Selasa (22/12/2020) dini hari WIB.
Gol pertama Chelsea tercipta lewat sundulan Thiago Silva. Pada babak kedua, The Blues menambah dua gol lewat brace Tammy Abraham.
Kemenangan ini mendongkrak Chelsea ke posisi lima di klasemen sementara Premier League. Tim asuhan Frank Lampard itu sekarang mengumpulkan 25 poin dari 14 pertandingan.
Buah Kesabaran
Abraham sendiri mengakui pertandingan tadi berjalan tidak mudah. Namun berkat kesabaran, timnya sukses keluar sebagai pemenang pada laga itu.
"West Ham adalah tim yang bagus. Mereka bagus tahun ini dan kami harus bersabar untuk gol kedua dan ketiga," kata Abraham kepada Sky Sports.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 09:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:15 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:02 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:58
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478700/original/061728400_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.38.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478812/original/086450500_1768927581-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478881/original/082736200_1768958519-PHOTO-2026-01-20-18-28-27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478870/original/037289600_1768956979-1000521273.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5478868/original/049824700_1768956658-momen-unik-saat-presiden-prabowo-bertemu-pm-starmer-di-london-0a9cf1.jpg)

