
Bola.net - Belum berakhirnya saga transfer David De Gea, Manchester United sudah mengincar kiper baru. Walaupun Louis van Gaal belum mengutarakan siapa saja kiper incarannya, Daily Mirror sudah menemukan satu nama.
Dia adalah kiper nomor satu tim nasional Belanda saat ini, Jasper Cillessen. Namun, klub tempatnya bernaung saat ini, Ajax Amsterdam dipastikan tidak membuat jalannya menuju Old Trafford menjadi mulus.
"Manajemen Ajax akan membuat transfer saya menjadi sangat sulit bila ketertarikan itu nantinya menjadi nyata. Frank De Boer (manajer Ajax) sudah mengatakan dengan sangat jelas bahwa ketika ia menerima pertanyaan mengenai transfer saya, ia ingin mencegahnya." ujar Cillessen.
Tetapi beberapa waktu lalu penjaga gawang 26 tahun itu sudah memperpanjang kontraknya hingga 2018. Di sini ia memberi ketegasan masih ingin membela Ajax.
"Bila sebelumnya saya punya rencana hengkang, saya tidak akan menandatangani kontrak baru yang berdurasi hingga 2018. Kontrak saya yang lama berakhir musim panas 2016 dan oleh karena itu musim panas ini bisa saja menjadi momen yag tepat untuk pergi." tambahnya. [initial]
(dai/dct)
Dia adalah kiper nomor satu tim nasional Belanda saat ini, Jasper Cillessen. Namun, klub tempatnya bernaung saat ini, Ajax Amsterdam dipastikan tidak membuat jalannya menuju Old Trafford menjadi mulus.
"Manajemen Ajax akan membuat transfer saya menjadi sangat sulit bila ketertarikan itu nantinya menjadi nyata. Frank De Boer (manajer Ajax) sudah mengatakan dengan sangat jelas bahwa ketika ia menerima pertanyaan mengenai transfer saya, ia ingin mencegahnya." ujar Cillessen.
Tetapi beberapa waktu lalu penjaga gawang 26 tahun itu sudah memperpanjang kontraknya hingga 2018. Di sini ia memberi ketegasan masih ingin membela Ajax.
"Bila sebelumnya saya punya rencana hengkang, saya tidak akan menandatangani kontrak baru yang berdurasi hingga 2018. Kontrak saya yang lama berakhir musim panas 2016 dan oleh karena itu musim panas ini bisa saja menjadi momen yag tepat untuk pergi." tambahnya. [initial]
Update berita Premier League mu di sini
- Langkah Jerome Boateng ke MU Dihalangi Sang Kekasih
- Depak Obi Mikel, Chelsea Disebut Akan Datangkan Dembele
- Pencetak Gol Fantastis Lawan Chelsea Perpanjang Kontrak
- Scout Ini Sebut Depay Miliki Kepribadian Yang Menjijikkan
- Yorke: United Harus Kembalikan Fear Factor Yang Hilang di MU
- Manchester United Ingin Ramos Sebagai Ganti De Gea
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:11
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 21:25
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:23
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:35
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:26
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:14
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...