
Bola.net - - Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp menegaskan bahwa masalah timnya bukanlah masalah fisik seiring catatan mengecewakan akhir-akhir ini yang mereka raih.
Liverpool akan menghadapi Wolverhampton akhir pekan ini di babak keempat Piala FA. Jelang laga tersebut, The Reds tengah berada dalam momen yang tak bagus setelah dua kekalahan dari Swansea City dengan skor 2-3 akhir pekan lalu.
Dan yang terbaru mereka kalah 0-1 di leg kedua semifinal EFL Cup dari Southampton yang membuat mereka gagal ke final karena kalah agregat 0-2.
Dengan hasil itu, The Reds belum lagi meraih kemenangan sejak menang 1-0 atas Manchester City di malam tahun baru. Klopp sendiri tak mau menyalahkan gaya Gegenpressing-nya sebagai penyebab merosotnya Liverpool.
"Pertandingan melawan City sangat intens, 121 km jarak lari secara total. Tapi ini bukan berarti sebelum laga saya meminta para pemain berlari 120 km. Ini tak seperti itu," ujarnya.
"Bila intensitas laga terakhir besar, dan kemudian anda melawan Sunderland dua hari kemudian, ini adalah permainan yang sama sekali berbeda. Kami sudah lelah dalam pikiran," sambungnya.
"Laporan dari sesi latihan juga tak berubah. Mereka menunjukkan bahwa secara fisik mereka masih setinggi di semua area seperti sebelumnya," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 22:20 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:13 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479997/original/027162300_1769003247-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_20.19.54.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479983/original/030014600_1769002457-Ratusan_Kontainer_Limbah_B3_Menumpuk_di_Batam.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479971/original/038425800_1769001303-137248.jpg)

