
Bola.net - - Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp mengklaim bahwa dalam penilaiannya Chelsea tak layak untuk mendapatkan hukuman tendangan bebas yang akhirnya berujung gol dari David Luiz.
Pada menit ke-24, Eden Hazard yang tengah melaju ke pertahanan Liverpool dinilai telah dijatuhkan oleh Adam Lallana. Wasit Mark Clatenburg tanpa ragu meniup peluit tanda sudah terjadi pelanggaran.
Dan lewat sebuah tendangan bebas yang cepat, David Luiz mampu memaksimalkannya menjadi gol. Kiper Liverpool, Simon Mignolet sendiri terlihat tak siap mengantisipasi tendangan itu.
"Tidak, saya tak berpikir itu adalah sebuah pelanggaran pada Hazard, tapi saya tak tahu sebenarnya. Saya pikir Hazard, pada momen ini, menginginkan tendangan bebas, dan tentu itu bekerja," ujarnya.
"Tapi saya tak terlalu yakin, bila saya menonton ulang saya mungkin bisa tahu, tapi dalam momen ini saya tak tahu apakah itu pelanggaran atau tidak," tambahnya.
"Tak ada seorang pun yang mengatakan pada saya tentang penalti, jadi saya kira itu penalti. Masalah dengan penalti ini adalah kami memiliki situasi yang sama saat melawan Wolverhampton dan tak ada peluit. Jadi meskipun ini benar, ini salah bagi kami. Ini terasa sedikit aneh. Tapi seperti saya katakan, saya tak ingin berbicara tentang hal ini hari ini," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:36
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:14 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:10 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:05 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:04 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 09:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:47
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476882/original/013946900_1768801694-122428.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478006/original/000390800_1768887810-pati2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3274952/original/072089200_1603351856-20201022-Aksi-Tolak-UU-Omnibus-Law-6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478700/original/061728400_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.38.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478812/original/086450500_1768927581-3.jpg)

