
Bola.net - - Douglas Costa belum lama ini seolah memberikan indikasi bahwa ia akan tertarik jika mendapat kesempatan bermain di Manchester City.
Pemain yang tengah membela itu mengungkap bahwa dalam beberapa bulan belakangan ia masih sering menjalin komunikasi dengan manajer The Citizens, Josep Guardiola.
Costa sebelumnya direkrut oleh Bayern Munchen ketika klub Jerman masih ditangani oleh pria Catalan. Dan belum lama ini sosok berkebangsaan Brasil itu menyatakan dirinya masih sering bertukar pesan dengan Pep.
Josep Guardiola.
"Guardiola adalah sosok yang unik," tuturnya menurut laporan Sportsmole.
"Menurut saya, dia adalah pelatih terbaik dunia. Saya sangat menghargai dirinya. Kami masih sering bertukar pesan."
Costa sendiri bergabung dengan Juventus dari Bayern lewat status pinjaman di bursa musim panas lalu.
Sementara City konon memang sedang mencari pemain anyar di bursa Januari. Namun belakangan mereka sering dikaitkan dengan bek Prancis milik Athletic Bilbao, Aymeric Laporte.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:19
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:45
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:19
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:07
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:03
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 09:45
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 09:43
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 09:42
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...