
Bola.net - - Manajer Everton, Ronald Koeman, mengungkap bahwa timnya justru lebih nyaman bermain melawan Manchester United di laga Premier League kemarin, ketimbang ketika menghadapi Liverpool di Anfield pekan lalu.
The Toffees menelan kekalahan 1-3 di derby Merseyside, namun mereka mampu bangkit di Old Trafford dan hanya tinggal terpisah beberapa menit dari kemenangan berharga, sebelum Zlatan Ibrahimovic mencetak gol penalti yang memaksa laga berakhir imbang.
Koeman mengakui bahwa timnya menikmati waktu yang mereka dapat ketika menguasai bola ketika melawan United, setelah sebelumnya tak banyak mendapat aliran bola ketika menghadapi Liverpool.
Manchester United vs Everton
"Saya merasa lebih nyaman di sini ketimbang di Liverpool, karena mereka lebih sering menekan," tutur Koeman di Sporstmole.
"Mereka adalah tim yang kuat, United, mereka memiliki kualitas individu. Namun mereka bukan tim yang terus menekan dari awal. Mereka memiliki sistem yang berbeda. Mereka tim kuat, dengan pemain yang amat bagus. Namun anda mendapat lebih banyak waktu dalam menguasai bola."
Everton akan coba kembali ke jalur kemenangan ketika mereka menghadapi Leicester City akhir pekan ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:52Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:25 -
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Januari 2026 09:13 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:11 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 09:10 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 09:09 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:08 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477131/original/096817300_1768809757-1.jpg)
