
Seperti yang diketahui, pertandingan yang sedianya akan dilangsungkan di Old Trafford pada hari Minggu (15/05) sore itu terpaksa dibatalkan atas perintah pihak kepolisian. Sebab ditemukan perangkat mencurigakan yang mirip bom di dalam stadion tersebut.
Pihak Premier League lantas mengumumkan bahwa mereka akan berusaha secepat mungkin menjadwal ulang laga tersebut. Dan tak berselang lama setelah pengumuman tersebut mereka telah memutuskan bahwa laga itu akan digelar pada Selasa malam besok.
Following the abandonment of #MUNBOU, the Premier League has issued the following statement... pic.twitter.com/ybdhIOHMS9
— Premier League (@premierleague) May 15, 2016
"Kami bisa mengkonfirmasikan bahwa pertandingan antara Man United dan Bournemouth yang dibatalkan pada hari ini akan dimainkan pada hari Selasa 17 Mei pukul 20.00."
"Kami ingin berterima kasih pada para staf Man United, pihak kepolisian dan tim-tim tanggap darurat lainnya atas upaya mereka hari ini dan juga upaya mereka mengatur ulang jadwal yang akan dimainkan pada hari Selasa besok."
"Baik manajemen MU maupun Bournemouth telah sangat membantu dalam upaya meraih sebuah resolusi yang cepat, yang merupakan resolusi terbaik mengingat apa yang terjadi hari ini."
"Dua klub tersebut akan membuat pengumuman tersendiri terkait pengaturan tiket pertandingan." [initial]
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:52Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:25
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:10 -
Liga Champions 20 Januari 2026 10:00 -
Otomotif 20 Januari 2026 09:56 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:51 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:50 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
