
Bola.net - Adam Lallana menyambut gembira kemenangan Liverpool atas Tottenham Hotspur yang notabene ditangani oleh mantan manajernya Mauricio Pochettino.
Lallana pernah bekerja sama dengan Pochettino saat keduanya masih berada di Southampton. Saat Pochettino mengajak anak buahnya tandang ke Anfield, Lallana dkk berhasil mengalahkan mereka dengan skor 3-2.
"Bermain kontra manajer lama Anda sungguh menyenangkan. Tottenham memiliki musim yang luar biasa dan mereka berada di final Capital One Cup," ungkap Lallana di situs resmi klub.
"Saya bekerja sama dengan Mauricio dan dia adalah seorang yang top, manajer yang top dan dia memiliki pemain-pemain yang bekerja dengan baik."[initial]
(lfc/ada)
Lallana pernah bekerja sama dengan Pochettino saat keduanya masih berada di Southampton. Saat Pochettino mengajak anak buahnya tandang ke Anfield, Lallana dkk berhasil mengalahkan mereka dengan skor 3-2.
"Bermain kontra manajer lama Anda sungguh menyenangkan. Tottenham memiliki musim yang luar biasa dan mereka berada di final Capital One Cup," ungkap Lallana di situs resmi klub.
"Saya bekerja sama dengan Mauricio dan dia adalah seorang yang top, manajer yang top dan dia memiliki pemain-pemain yang bekerja dengan baik."[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 23:02
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:07
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:19
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:07
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:03
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 09:45
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 09:43
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 09:42
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...