
Bola.net - Frank Lampard mengakui bahwa ia tengah menikmati tantangan membantu Manchester City mempertahankan gelar juara Premier League mereka.
Gelandang berusia 36 tahun itu membuat kepindahan yang mengejutkan ke Etihad musim panas ini, bergabung dengan klub sebagai pemain pinjaman usai sebelumnya sepakat bermain untuk kubu MLS, New York City FC.
"Ya, ini amat aneh. Saya pikir ini setidaknya cukup mudah, karena saya sudah bermain di level tertinggi untuk waktu yang lama. Namun saya tidak pernah membayangkannya. New York punya kesempatan yang besar untuk saya, namun ini adalah kesempatan untuk terus bermain di level yang bagus dan di klub yang hebat," tutur Lampard pada talkSPORT.
"Di usia 36 tahun, bermain untuk tim berkualitas dan mendapatkan kesempatan seperti ini merupakan hal yang amat menguntungkan. Saya bangga dengan ini dan saya berhasil keluar dari zona nyaman yang ada di Chelsea. Namun saya tidak bermaksud mengatakannya secara negatif. Hanya saja semuanya begitu mudah jika anda terus bertahan di London dan bermain untuk Chelsea," pungkasnya.
Lampard sudah mencetak empat gol dari lima penampilan untuk City musim ini. [initial]
(talk/rer)
Gelandang berusia 36 tahun itu membuat kepindahan yang mengejutkan ke Etihad musim panas ini, bergabung dengan klub sebagai pemain pinjaman usai sebelumnya sepakat bermain untuk kubu MLS, New York City FC.
"Ya, ini amat aneh. Saya pikir ini setidaknya cukup mudah, karena saya sudah bermain di level tertinggi untuk waktu yang lama. Namun saya tidak pernah membayangkannya. New York punya kesempatan yang besar untuk saya, namun ini adalah kesempatan untuk terus bermain di level yang bagus dan di klub yang hebat," tutur Lampard pada talkSPORT.
"Di usia 36 tahun, bermain untuk tim berkualitas dan mendapatkan kesempatan seperti ini merupakan hal yang amat menguntungkan. Saya bangga dengan ini dan saya berhasil keluar dari zona nyaman yang ada di Chelsea. Namun saya tidak bermaksud mengatakannya secara negatif. Hanya saja semuanya begitu mudah jika anda terus bertahan di London dan bermain untuk Chelsea," pungkasnya.
Lampard sudah mencetak empat gol dari lima penampilan untuk City musim ini. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:19Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 19:17 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 18:57 -
Otomotif 21 Januari 2026 18:54 -
Otomotif 21 Januari 2026 18:51 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:45 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:32
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476549/original/066831900_1768790747-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479924/original/058776200_1768996184-black_box_pesawat_ATR_42-500_berhasil_ditemukan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479400/original/088382900_1768977432-IMG_6942.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479848/original/099263500_1768993318-Wakil_Bupati_Pati_Chandra.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4843315/original/041301600_1716764000-20240526_123544.jpg)

