
Bola.net - - Frank Lampard mengaku amat terkesan dengan perkembangan karir Philippe Coutinho di .
Coutinho bergabung dengan Liverpool di 2013 dan kala itu ada banyak pihak yang ragu ia bisa menyesuaikan diri di Premier League. Namun kini pemain Brasil sudah menjadi bagian penting dari skema Jurgen Klopp di Liverpool.
Pemain Brasil sempat absen lama usai cedera di November. Namun ia kini sudah kembali menunjukkan performa terbaik dengan mencetak tiga gol di tiga laga terakhir.
Frank Lampard
"Dia adalah pemain top dan anda bisa tahu itu begitu dia datang ke Premier League, dia punya kaki yang bagus. Dan anda hanya ragu karena dia sedikit kurus," tutur Lampard di Sky Sports.
"Namun sejak saat itu dia terus melesat. Dia menciptakan gol dan ia kini diinginkan banyak tim top Eropa. Namun dia baru mengikat kontrak anyar dengan Liverpool dan itu adalah langkah penting bagi Liverpool, karena dia pemain yang amat vital."
"Pemain seperti dia mungkin akan tergoda datang ke Barcelona dan bermain dengan Messi. Atau dia berpikir akan bertahan di Liverpool dan membawa mereka ke level berikutnya? Semoga, karena dia adalah pemain top dan kelas dunia."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:11
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 23:02
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:07
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:05
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:04
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:03
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:02
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...