
Bola.net - Manajer Manchester United, Erik Ten Hag membeberkan kondisi timnya jelang menghadapi West Ham United. Ia menyebut bahwa ada dua pemain yang bakal comeback di laga ini.
Manchester United akan kembali beraksi di ajang EPL pada hari Minggu (4/2/2024). Setan Merah akan menjamu West Ham di Old Trafford.
Kemenangan menjadi harga mati bagi MU. Karena mereka bisa naik ke peringkat enam klasemen sementara EPL jika memenangkan laga ini.
Ten Hag menyebut timnya bakal semakin kokoh di laga ini. Pasalnya ada dua pemain MU yang bakal comeback di partai ini.
Siapa saja mereka? Simak selengkapnya di bawah ini.
Dua Pemain

Menurut Ten Hag, ada dua pemain yang berpotensi comeback di laga ini. Mereka adalah Sofyan Amrabat dan Victor Lindelof.
"Sofyan akan kembali berlatih bersama kami di hari Sabtu (3/2/2024) nanti," ungkap Ten Hag.
"Victor Lindelof juga sedikit lagi akan kembali. Dia sudah berlatih bersama tim kami di hari Rabu kemarin, dan kita lihat bagaimana kondisinya nanti."
Tiga Pemain Absen

Pada kesempatan ini Ten Hag juga mengonfirmasi bahwa ada tiga pemainnya yang masih akan absen di laga ini. Mereka adalah Tyrell Malacia, Mason Mount dan Aaron wan-Bissaka.
"Ty [Malacia] dan Mason Mount saya rasa masih belum bisa bermain di laga ini. Aaron Wan-Bissaka juga sedang berada dalam masa pemulihan," sambung Ten Hag.
"Dia [Wan-Bissaka] bisa saja bermain, namun ia belum siap untuk bermain di hari Minggu nanti. Saya belum yakin betul dengan kondisinya, karena ia punya masalah di kakinya," pungkasnya.
Balas Dendam

Manchester United punya misi untuk balas dendam saat berhadapan dengan West Ham.
Pasalnya di pertemuan pertama kedua tim kemarin, Setan Merah dikalahkan dengan skor 2-0 di Desember 2023 kemarin.
Klasemen Premier League
(MUTV)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
LATEST UPDATE
-
Lain Lain 21 Januari 2026 11:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479236/original/068802400_1768971895-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_11.50.44.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479211/original/030628600_1768971055-inggris-dukung-rencana-prabowo-membangun-1-a52a3a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479210/original/048749100_1768970947-135047.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3276071/original/013936200_1603437779-word-stop-with-child-s-hand-dark-wall.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4081368/original/035536900_1657165361-Gaya_David_Beckham_saat_Nonton_Tenis_Wimbledon_2022-AP-1.jpg)

