
Bola.net - Sebuah kritikan diberikan Paul Merson kepada Unai Emery. Legenda Arsenal itu menilai pelatih Arsenal itu tidak punya ketegasan dalam memilih kapten.
Pada musim ini, Arsenal harus melakukan pergantian kapten. Kapten sebelumnya, Laurent Koscielny pindah ke Prancis menjelang ditutupnya bursa transfer Eropa kemarin.
Baru-baru ini, Xhaka ditetapkan menjadi kapten terbaru Arsenal. Namun yang unik dari pemilihan Xhaka ini adalah ia dipilih berdasarkan sistem voting dari para pemain, bukan dari pilihan Unai Emery.
Merson menilai Emery telah melakukan pendekatan yang salah untuk memilih kapten. "Mengapa Unai Emery meminta pemainnya untuk memilih siapa kapten tim?" beber Merson kepada Daily Star.
Baca komentar lengkap legenda Arsenal itu di bawah ini.
Tidak Bertanggung Jawab
Merson menilai bahwa keputusan Emery melemparkan pemilihan kapten kepada para pemainnya merupakan sebuah tindakan yang tidak bertanggung jawab.
"Keputusan itu benar-benar menyedihkan. Yang benar saja, ia seharusnya yang mengambil keputusan untuk hal-hal seperti itu."
"Ketika seorang pelatih terlalu memikirkan perasaan para pemainnya maka ia akan berada dalam masalah. Lagian untuk apa ia membutuhkan lima kapten dalam timnya?"
Bukan Sosok yang Tepat
Merson juga menilai Xhaka bukan sosok yang tepat untuk menjadi kapten The Gunners karena ia bukan pemain yang bisa bermain terus di mayoritas pertandingan Arsenal.
"Arsenal adalah salah satu tim terbesar di dunia, namun saya tidak punya gambaran tim terbaik mereka saat ini."
"Granit Xhaka terpilih sebagai kapten, namun saya tidak yakin ia akan bermain terus di setiap pekan." ia menandaskan.
Ujian Berat
Xhaka sendiri akan mendapatkan ujian berat pertamanya sebagai kapten permanen Arsenal.
Ia akan memimpin timnya bertandang ke Old Trafford untuk menghadapi Manchester United di pekan ketujuh EPL musim ini.
(Daily Star)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 18:57 -
Otomotif 21 Januari 2026 18:54 -
Otomotif 21 Januari 2026 18:51 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:45 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:32 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 18:27
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479924/original/058776200_1768996184-black_box_pesawat_ATR_42-500_berhasil_ditemukan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479400/original/088382900_1768977432-IMG_6942.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479848/original/099263500_1768993318-Wakil_Bupati_Pati_Chandra.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4843315/original/041301600_1716764000-20240526_123544.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5453730/original/031694300_1766490130-Menteri_Perumahan_dan_Kawasan_Permukiman__PKP___Maruarar_Sirait-23_Desember_2025a.jpg)

