
- Mantan pemain Arsenal Ray Parlour berharap Stephan Lichtsteiner bisa membantu perkembangan Hector Bellerin setelah bergabung dengan The Gunners di musim panas.
Defender veteran asal Swiss itu menjadi pemain Arsenal setelah meninggalkan Juventus pada akhir musim. Dia digaet secara gratis setelah kontraknya bersama jawara Serie A itu habis.
Lichtsteiner adalah salah satu dari lima pemain baru yang didatangkan Arsenal sejauh ini. Emery sepertinya langsung ingin membuat dampak yang besar pada musim pertamanya di klub.
Kedatangan Lichtsteiner tentu saja diharapkan bisa memperkuat lini belakang Arsenal yang terlihat rapuh pada musim lalu. Selain itu, dia diharapkan bisa menjadi mentor yang sempurna bagi Bellerin.
(tsr/ada)
1 dari 3 halaman
Komentar Parlour
“Bellerin sangat bagus, tetapi dia kurang disiplin dan sering melupakan tanggung jawab bertahannya. Itu tidak akan terjadi lagi dengan kehadiran Lichtsteiner di ruang ganti yang selalu mengawasinya.
“Lichtsteiner akan menuntut rasa hormat setelah kesuksesannya di Juventus dan pengalamannya sebagai kapten Swiss.
“Dia juga seorang pemimpin di luar lapangan yang sangat dibutuhkan Arsenal selama beberapa tahun terakhir. Bellerin sebelumnya tidak pernah punya saingan atau seseorang seperti Lichtsteiner di sisinya.
2 dari 3 halaman
Pemain Berpengalaman
3 dari 3 halaman
Video Menarik
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 12:43
Belum Cetak Gol untuk MU, Matheus Cunha Woles Aja: Tunggu Tanggal Mainnya!
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 12:52
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 12:43
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 12:07
-
Bola Indonesia 21 Oktober 2025 12:05
-
Liga Eropa UEFA 21 Oktober 2025 11:48
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 11:47
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...