
Sebelumnya, Ferdinand mengaku khawatir Manchester United akan mengalami puasa gelar juara untuk waktu yang lama seperti Liverpool, jika mereka tak menunjuk manajer pengganti Louis Van Gaal dengan cermat.
"Jika mereka ingin mendatangkan seseorang, maka ini adalah keputusan yang penting karena siklus yang akan terjadi bakal amat panjang. Kita tidak ingin mengulangi apa yang sudah dilalui Liverpool. Manchester United tidak ingin selama itu tidak memenangkan apapun atau menjadi tim yang layak diperhitungkan. Hal itu tak boleh terjadi di United," ujar Ferdinand kala itu pada Network 1 Media.
Komentar Ferdinand itu pun langsung dibalas oleh Carragher melalui akun Twitter-nya.
5 times winners of the European cup, whats the problem?? https://t.co/vMSb4WGD8n
— Jamie Carragher (@Carra23) February 10, 2016
"5 kali juara Eropa, apa masalahnya?" seru pria yang kini menjadi pandit di Sky Sports ini.
MU sendiri memang tak lagi berprestasi sejak ditinggalkan oleh Sir Alex Ferguson pada tahun 2013 lalu. Sementara itu Liverpool tak pernah memenangi liga sejak tahun 1990 silam. Namun mereka mampu jadi juara UCL pada tahun 2005. Itulah trofi Liga Champions kelima The Reds di sepanjang sejarah mereka. Sementara itu Setan Merah sendiri hanya memenangi kompetisi tersebut sebanyak tiga kali, dan yang terakhir terjadi pada tahun 2008. [initial]
Baca Juga:
- Ferdinand Khawatir MU Melempem Seperti Liverpool
- Eks MU Ini Sedih Guardiola Gabung City
- Ferdinand Dukung Giggs Jadi Manajer MU
- Koscielny Janji Tingkatkan Performa di Arsenal
- Harga Tiket Batal Naik, Carragher Puji Liverpool
- Evans: Liverpool Akan Dengarkan Fans Soal Harga Tiket
- Carragher Ikut Aksi Walkout di Anfield
- Carragher Bingung Lihat Sturridge
- Carragher: Jangan Bandingkan Klopp Dengan Rodgers
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 12:48 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17 -
Lain Lain 21 Januari 2026 11:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479367/original/064115100_1768975729-IMG-20260121-WA0044.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4571980/original/096727300_1694494346-364947854_988712392388985_468280612060778233_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478065/original/018458500_1768890334-ibu.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479356/original/013937200_1768975045-puluhan-siswa-di-kulon-progo-diduga-keracunan-mbg-3a1f73.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5280954/original/009632900_1752299185-c1c8ad8b-1c19-4eff-8aa1-bdcf76216eea.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)

