
Bola.net - - Mantan pemain Manchester United, Gary Neville mengatakan bahwa Liverpool butuh beberapa pemain baru untuk membenahi sektor pertahanan mereka.
Pasukan Jurgen Klopp musim lalu mampu finish di posisi keempat klasemen Premier League, yang berarti mereka akan tampil di Liga Champions lagi lewat jalur play off yang akan digelar bulan depan. Namun menurut Neville, pertahanan mereka terlalu rentan diserang.
Berbicara untuk Sky Sport baru-baru ini, Neville menilai beberapa pos, di mana Jurgen Klopp disarankan mencari pemain baru adalah bek tengah, kiper, bek kiri dan gelandang bertahan.
"Saya pikir mereka butuh bek tengah. Dan bek kiri. Saya pikir James Milner telah melakukannya dengan brilian musim lalu, tapi untuk terus berpikir dia bisa tetap bermain di sana, saya ragu," ujarnya.
"Saya kira mereka perlu beberapa pemain untuk pelindung pertahanan mereka dan kiper dan meskipun saya menyukai Emre Can, yang berpotensi juga menjadi gelandang bertahan, tergantung pada situasi Jordan Henderson," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

