
Bola.net - - Mantan pelatih Manchester City, Stuart Pearce mengklaim bahwa arti Philippe Coutinho untuk Liverpool sangat besar. Karena itu, bila The Reds berniat melepasnya, mereka harus memberi label harga mahal untuknya.
Nama Coutinho telah banyak dikaitkan dengan kepindahannya ke Barcelona musim panas ini. Bintang asal Brasil tersebut kabarnya dinilai Barca sebagai sosok ideal pengganti Neymar yang baru saja pergi ke PSG.
Ada juga kabar yang mengatakan bahwa Coutinho sendiri telah membuka pintu untuk meninggalkan Anfield dan ada klaim antara dia dengan pihak Barca telah mencapai kesepakatan pribadi.
"Sebagai pemain, ya dia pemain yang hebat, dan dia menuju ke arah senilai 50-80 juta poundsterling di dunia saya," ujarnya seperti dilansir Sky Sports.
"Tapi bila Barcelona mengangkat telepon dan kemudian menelepon anda di Merseyside, anda harus mulai dengan angka 130 juta poundsterling dan anda bekerja dari angka itu," sambungnya.
"Barcelona perlu membuat pernyataan untuk fans merka dan saya pikir mereka mungkin akan memenuhinya. Siapa pun nama yang diinginkan Barca, saya tak tahu, tapi harganya akan naik," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:52Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:25 -
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:10 -
Liga Champions 20 Januari 2026 10:00 -
Otomotif 20 Januari 2026 09:56 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:51 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:50 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
