
Bola.net - Pakar transfer Eropa, Fabrizio Romano memberikan informasi terkait rumor ketertarikan Liverpool terhadap Federico Chiesa. Romano mengklaim kabar yang beredar itu sama sekali tidak benar.
Chiesa memang jadi rebutan banyak klub di musim panas ini. Ini dikarenakan sang winger bersinar di Euro 2020 dan membawa Timnas Italia menjadi jawara turnamen antar negara Eropa tersebut.
Menurut laporan yang beredar, Liverpool menjadi salah satu tim yang mencoba untuk mengamankan jasa Chiesa di musim panas ini. The Reds dilaporkan menawar sang winger di angka 80 juta Euro namun tawaran itu dilaporkan ditolak.
Romano mengklaim bahwa kabar itu tidaklah benar. Karena Liverpool dilaporkan tidak mengajukan tawaran apapun untuk sang winger.
Simak situasi transfer Chiesa di bawah ini.
Tidak Ada Pergerakan
Menurut laporan Romano, tidak ada pergerakan sama sekali dari Liverpool untuk mendatangkan Chiesa.
Ia mengklaim bahwa The Reds tidak mengajukan tawaran apapun kepada Juventus seperti kabar yang beredar.
Romano juga menyebut The Reds tidak akan mencoba untuk mendatangkan putra Enrico Chiesa itu di musim panas ini.
Tidak Dijual
Menurut Romano, sejak awal Liverpool tidak mengejar jasa Chiesa karena mereka tahu sang winger tidak dijual.
Juventus dilaporkan tidak mau berpisah dengan sang winger. Ia dinilai adalah aset yang sangat berharga bagi masa depanm ereka.
Itulah mengapa Liverpool tahu sia-sia belaka jika mereka mencoba mendatangkan Chiesa di musim panas ini.
Beli Satu Pemain
Sejauh ini, Liverpool baru membeli satu pemain di musim panas ini.
Mereka merekrut Ibrahima Konate dari RB Leipzig.
(Fabrizio Romano)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 21:41 -
Olahraga Lain-Lain 20 Januari 2026 21:37 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:04 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:55 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:49
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5357559/original/067046200_1758532798-10.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)

