
Bola.net - Sebuah pernyataan menarik dibuat oleh John Barnes. Mantan pemain Liverpool itu menilai The Reds tidak boleh mendatangkan striker baru, kecuali striker itu adalah Harry Kane.
Menjelang dibukanya bursa transfer musim panas 2021, Liverpool digosipkan akan belanja beberapa pemain. Salah satunya adalah striker baru.
Ini dikarenakan performa Roberto Firmino menurun drastis musim ini. Sementara Divock Origi rumornya bakal dilepas, sehingga Liverpool ingin mendatangkan juru gedor baru.
Barnes menilai membeli striker bukan kebutuhan yang mendesak bagi Liverpool. "Liverpool tidak perlu mendatangkan striker baru di musim panas ini," ujar Barnes kepada BonusCodeBets.
Baca komentar lengkap sang mantan pemain di bawah ini.
Banyak Mesin Gol
Barnes menilai Liverpool lebih baik memfokuskan uang mereka untuk memperkuat sektor lain.
Karena ia menilai The Reds bakal tetap tajam di musim depan meski tanpa kehadiran pemain baru.
"Liverpool sudah memiliki banyak pemain yang bisa mencetak gol, jadi mereka tidak perlu membeli striker baru,"
Satu Pengecualian
Barnes menilai Liverpool baru boleh mendatangkan striker baru jika mereka ingin merekrut Harry Kane. Namun ia menilai striker Tottenham itu tidak masuk radar Liverpool.
"Semua tim menginginkan Harry Kane. Jika ia tersedia di bursa transfer nanti, maka ia akan dibutuhkan untuk tim ini,"
"Namun saya rasa ia bukan pemain yang cocok dengan Liverpool, jadi ia tidak akan masuk dalam radar transfer mereka," ujarnya.
Rekrutan Pertama
Liverpool sendiri sudah memperkenalkan rekrutan pertama mereka di musim panas ini.
Mereka resmi mendatangkan Ibrahima Konate dari RB Leipzig.
(BonusCodeBets)
Advertisement
Berita Terkait
-
Editorial 20 Januari 2026 13:056 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09
LATEST UPDATE
-
Voli 20 Januari 2026 13:43 -
Otomotif 20 Januari 2026 13:11 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30 -
Otomotif 20 Januari 2026 12:16 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478094/original/098715900_1768891355-Siswa-VS-Guru.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5443020/original/019202300_1765613354-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478056/original/027625600_1768890018-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_13.13.51.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478049/original/035383700_1768889559-000_346Y7L3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477922/original/001088200_1768885630-MV5BZWEyNTRmYjMtY2E3OC00OWRjLWFiZjgtNGYzNDY0NDk1YjkxXkEyXkFqcGc_._V1_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)

