
- Liverpool adalah salah satu tim Premier League yang cukup sibuk di bursa transfer kali ini. Sudah tiga pemain didatangkan, Naby Keita, Fabinho dan Xherdan Shaqiri. Namun di antara para pemain itu belum ada yang bisa memecahkan salah satu masalah utama Liverpool, yakni penjaga gawang.
Sudah menjadi rahasia umum bahwa kiper Liverpool saaat ini, Loris Karius dianggap kurang berkualitas. Puncaknya adalah pada final Liga Champions musim lalu, Karius melakukan dua blunder fatal yang berujung pada kegagalan Liverpool dan kesuksesan Real Madrid menjadi juara.
Kiper Liverpool lainnya, Simon Mignolet pun dianggap kurang apik untuk bermain di liga sekelas Premier League. Liverpool jelas butuh kekuatan penuh di sisi pertahanan jika ingin mewujudkan mimpi mereka menjadi juara. (exp/dre)
1 dari 3 halaman
Prospek Cilessen

Meski Jurgen Klopp bersikeras sudah cukup puas dengan permainan Karius, namun di lain pihak rumor kiper baru Liverpool terus berkembang. Satu nama yang terus disebut adalah Jasper Cillessen, kiper kedua Barcelona.
Namun, Shaka Hislop merasa Liverpool akan menghadapi masalah lainnya dengan mendatangkan Cillessen. Liverpool jelas butuh kiper baru, tapi Cillessen bukanlah jawaban.
"Saya tidak suka ini (rumor Cillessen), ini tidak masuk akal. Saya pikir Liverpool sedang membuat tim yang sangat bagus. Saya pikir mereka membutuhkan kiper yang luar biasa," kata Hislop di express.
"Mereka harus mengeluarkan uang dan mendapatkan nama besar untuk menjaga gawang. Maaf, saya hanya berpikir Cillessen bukanlah jawaban."
2 dari 3 halaman
Lebih Baik

Hislop menyebut ada banyak nama kiper lain yang lebih baik. Liverpool hanya perlu berjuang sedikit lebih keras dan berusaha mendapatkan kiper tersebut meski dengan harga yang tidak murah.
"Itu (pencarian kiper) akan membutuhkan kerja keras saat berurusan dengan agen pemain, itu akan menghabiskan banyak uang tetapi saya pikir ada beberapa kiper yang bisa membantu mereka untuk jangka panjang."
"Saya hanya tidak bisa melihat Cillessen sebagai jawaban atas permasalahan Liverpool," tandas Hislop.
Cillessen hanya dua kali tampil di La Liga sejak didatangkan dari Ajax pada 2016 lalu. [initial]
3 dari 3 halaman
Tonton Vidio Menarik Ini

Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 22:20 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:13 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479997/original/027162300_1769003247-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_20.19.54.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479983/original/030014600_1769002457-Ratusan_Kontainer_Limbah_B3_Menumpuk_di_Batam.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479971/original/038425800_1769001303-137248.jpg)

