
Bola.net - Klub Premier League, Liverpool benar-benar serius menginginkan Raphinha. The Reds dilaporkan akan mencoba memboyong sang winger di musim panas nanti.
Raphinha pindah ke Inggris di tahun 2020 silam. Ia direkrut Leeds United dari Sporting Lisbon.
Sang winger dalam waktu singkat tampil apik di EPL. Sehingga Liverpool tertarik untuk mengamankan jasanya.
Dilansir The Athletic, Liverpool mulai menyeriusi rencana ini. Mereka akan mencoba untuk mengamankan jasa sang winger di musim panas nanti.
Simak situasi transfer Raphinha di bawah ini.
Kebutuhan Mendesak
Menurut laporan tersebut, ada alasan mengapa Liverpool mulai menyeriusi perburuan Raphinha. Karena mereka terancam kehilangan dua winger mereka di musim panas nanti.
Dua pemain itu adalah Sadio Mane dan Mohamed Salah. Dua pemain ini dilaporkan akan memutuskan cabut dari Anfield di bursa transfer musim panas.
Itulah mengapa mereka butuh pengganti yang bagus, dan Raphinha dinilai cocok untuk mengisi peran itu.
Kans Terbuka
Menurut laporan yang beredar, ada kans yang cukup besar bagi Liverpool menggaet Raphinha. Karena situasi kontrak sang winger sedang bermasalah.
Leeds United berencana untuk memeperpanjang kontrak sang winger. Namun sejauh ini prosesnya tidak berjalan lancar.
Jadi dengan tawaran yang tepat, Liverpool bisa mengamankan jasa sang winger di musim panas nanti.
Mahar Transfer
Liverpool dilaporkan harus siap keluar yang yang cukup besar. Karena Leeds membanderol sang winger dengan harga yang cukup mahal.
The Reds harus membayar sekitar 40 juta pounds untuk mengamankan jasa sang pemain.
Klasemen Premier League
(The Athletic)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

