
Toni, pemain yang pernah menjadi juara Piala Dunia bersama Italia pada tahun 2006, mengaku punya hubungan lebih dekat dengan Guardiola. Dan mantan pemain Hellas Verona tersebut mengaku hanya sekali bicara dengan Mourinho.
Toni memprediksi, City akan banyak menguasai jalannya pertandingan di Old Trafford nanti. Sementara Mourinho dipercaya akan menerapkan strategi yang lebih praktis.
"City akan menerapkan penguasaan bola meskipun Guardiola berada di sana [Premier League] belum terlalu lama. Mourinho akan lebih praktis. Laga ini akan menjadi pertandingan indah untuk dilihat dan saya akan melihat juga," ujar Toni pada Gazzetta dello Sport.
"Saya hanya sekali bicara singkat dengan Mourinho. Saya hormat padanya karena semua pemainnya hormat padanya. Dengan Pep, saya punya hubungan lebih dekat dan tentu saja saya akan mendukungnya," papar pria 39 tahun yang sekarang menjabat sebagai direktur di Verona tersebut. [initial]
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:19
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 16:56
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 16:29
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 16:12
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 16:09
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 15:57
-
News 22 Oktober 2025 15:50
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...