
- Manajer Arsenal Unai Emery akan memainkan Lucas Torreira saat melawan Chelsea dalam lanjutan Premer League, Sabtu malam WIB. Bahkan gelandang asal Uruguay itu sudah siap dimainkan sejak menit awal.
Torreita adalah salah satu rekrutan The Gunners pada musim panas ini. Ia didatangkan dari Sampdoria senilai 30 juta pounds.
Torreira masuk dari bangku cadangan saat Arsenal kalah dari Manchester City pada akhir pekan kemarin. Sejak itu, Torreira menunjukkan perkembangan yang bagus dalam sesi latihan.
Emery mengisyaratkan bahwa Torreira akan dimainkan dalam derby London malam ini. Manajer asal Spanyol itu menegaskan bahwa sang pemain sudah sangat siap untuk dimainkan.
Simak komentar Emery berikut ini.
Komentar Emery

“Dia semakin baik setiap harinya dan berlatih dengan bagus. Dia saat ini adalah bagian dari tim dan sedang belajar bahasa Inggris dan bisa mengerti apa yang yang saya inginkan di lapangan,” terang Emery di situs resmi klub.
"Dia baik, di pertandingan pertama melawan City dia bermain 15 sampai 20 menit dan saya pikir itu bagus. Saya ingin dia melanjutkan perkembangannya dan siap untuk dimainkan."
Ujian Berat

Chelsea sendiri sedang berada dalam kondisi yang cukup bagus. Sebab mereka meraih kemenangan di pertandingan pertama mereka dengan mengalahkan Huddersfield.
Video Menarik

Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
-
Liga Champions 21 Januari 2026 09:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:36
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:14 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:10 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:05 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:04 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 09:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:47
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476882/original/013946900_1768801694-122428.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478006/original/000390800_1768887810-pati2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3274952/original/072089200_1603351856-20201022-Aksi-Tolak-UU-Omnibus-Law-6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478700/original/061728400_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.38.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478812/original/086450500_1768927581-3.jpg)

