
Bola.net - Franco Baresi adalah salah satu kapten terbaik selain Paolo Maldini yang pernah dimiliki AC Milan. Tak banyak kapten yang bisa disamakan dengan Baresi. Dari segelintir orang, menurut Maldini, salah satunya adalah Steven Gerrard.
Musim ini akan menjadi musim terakhir Gerrard berseragam Liverpool. Setelah sekian lama di Anfield (1998-2015), kapten The Reds itu memutuskan untuk hengkang dan bergabung dengan LA Galaxy musim depan. Maldini mengutarakan kekagumannya.
"Yang paling saya kagumi dari Gerrard adalah dia tidak banyak bicara di atas lapangan. Meski begitu, dia punya kemampuan untuk membangkitkan semangat rekan-rekannya hanya dengan beberapa patah kata," kata Maldini kepada LFCTV.
"Dia seperti Franco Baresi. Pemain-pemain seperti mereka merupakan tipe yang sedikit bicara dan banyak bekerja," imbuhnya.
Maldini juga melihat Gerrard sebagai gelandang yang sempurna. Kemampuannya hebat dan pribadinya juga luar biasa.
"Saya rasa Gerrard adalah pemain dan pribadi yang hebat. Dia punya teknik, kemampuan untuk mengatur tempo juga ahli mencetak gol, termasuk lewat tendangan bebas dan penalti," papar Maldini.
"Dia adalah tipikal pemain modern dengan kemampuan komplet," pungkasnya. [initial]
(lfctv/gia)
Musim ini akan menjadi musim terakhir Gerrard berseragam Liverpool. Setelah sekian lama di Anfield (1998-2015), kapten The Reds itu memutuskan untuk hengkang dan bergabung dengan LA Galaxy musim depan. Maldini mengutarakan kekagumannya.
"Yang paling saya kagumi dari Gerrard adalah dia tidak banyak bicara di atas lapangan. Meski begitu, dia punya kemampuan untuk membangkitkan semangat rekan-rekannya hanya dengan beberapa patah kata," kata Maldini kepada LFCTV.
"Dia seperti Franco Baresi. Pemain-pemain seperti mereka merupakan tipe yang sedikit bicara dan banyak bekerja," imbuhnya.
Maldini juga melihat Gerrard sebagai gelandang yang sempurna. Kemampuannya hebat dan pribadinya juga luar biasa.
"Saya rasa Gerrard adalah pemain dan pribadi yang hebat. Dia punya teknik, kemampuan untuk mengatur tempo juga ahli mencetak gol, termasuk lewat tendangan bebas dan penalti," papar Maldini.
"Dia adalah tipikal pemain modern dengan kemampuan komplet," pungkasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

