
Bola.net - Manchester City dan Liverpool bermain imbang dengan skor 1-1 dalam laga Premier League 2023/2024 pekan 13 yang dihelat di Etihad Stadium, Sabtu (25/11/2023) malam WIB.
Gol City diciptakan oleh Erling Haaland di babak pertama. Liverpool mampu membalas lewat tembakan Trent Alexander-Arnold di paruh kedua pertandingan.
Berkat hasil ini, Manchester City pun harus rela tergusur oleh Arsenal dari puncak klasemen dengan poin 29, unggul satu angka dari Liverpool yang setia menguntit di peringkat tiga.
Warganet di media sosial X memberikan beragam reaksi terhadap hasil laga ini. Berikut beberapa di antaranya.
Pertandingan yang membosankan
rada boring ajg match nya, apa gara² internasional break kali ya pemainnya masih pada cape
— FachrulAzizi (@FachrulAzizi15) November 25, 2023
Kasih kerasnya mana nih?
match ampas kurang kasih perlawanan
— ͔ (@SendokPenyembah) November 25, 2023
Sama-sama buntu, udah bener imbang deh
City mainnya biasa juga..sama² buntu kek pool...adil hasil imbang
— ᵖᵃⁱ (@Pai_C1) November 25, 2023
Merindukan De Bruyne
Menang rasa kalah lagi, bapuk penyarangnya padahal byk bgt chances. Cepet balik King Kev 😭 pic.twitter.com/1SHEehYO3W
— Bambang Satrio (@bmbngstr) November 25, 2023
Yang lebih ingin menang malah Liverpool
Ini serius city tanpa ada pergantian pemain ko bisa sih 🤣 liverpool emang keliatan banget pengen menangin game ini
— alfan munawar (@MunawarAlfan) November 25, 2023
Tegangnya baru di akhir
tadi di akhir cukup menegangkan wak
— zidan | joki tugas (@thinkaboutzid) November 25, 2023
Jadinya Arsenal deh yang seneng
mereka yang tanding, yang seneng arsenal
— reja (@rezafahleviu) November 25, 2023
Sumber: X
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 21:15
Villarreal vs Manchester City: Berapa Gol Bakal Dicetak Erling Haaland?
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 16:25
PSV Eindhoven vs Napoli: Kota Teknologi Bertemu Kota Seni di Liga Champions
-
Otomotif 21 Oktober 2025 16:08
Mengenal Diogo Moreira, Rider Muda Asal Brasil yang Jadi Rookie Honda di MotoGP 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 21:15
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 20:58
-
Tim Nasional 21 Oktober 2025 20:50
-
Tim Nasional 21 Oktober 2025 20:04
-
Tim Nasional 21 Oktober 2025 19:59
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 19:57
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...