
Bola.net - Reece James layak dinobatkan sebagai pemain terbaik alias Man of the Match pada laga Leicester City vs Chelsea dalam lanjutan Premier League, Sabtu (21/10/2021) malam WIB.
Leicester menerima kunjungan Chelsea pada laga pekan ke-12 Premier League 2021/22 di King Power Stadium. Pertandingan ini dimenangkan tim tamu dengan skor 3-0.
Chelsea unggul dua gol di babak pertama melalui Antonio Rudiger dan N'Golo Kante. Mereka bisa menambah satu gol lagi di babak kedua lewat Christian Pulisic.
Dengan hasil ini, Chelsea masih kukuh di puncak klasemen Premier League dengan 29 poin dari 12 pertandingan. Sementara Leicester tertahan di urutan ke-12 dengan 15 poin.
Man of The Match
Reece James tampil sebaagi starter saat menghadapi tuan rumah Leicester City. Dia menunjukkan performa yang cukup bagus dalam pertandingan ini.
Bek kanan asal Inggris tersebut menyumbang satu assist untuk Chelsea. Dia menjadi kreator untuk gol yang dicetak N'Golo Kante.
Selain bikin assist, James juga melakukan tiga tekel bersih. Dia juga mencatatkan akurasi operan sebesar 80,6 persen.
Lewat voting di situs resmi Premier League, James terpilih sebagai Man of the Match. Dia mendapatkan 38,8% suara.
James unggul atas rekan setimnya Ben Chilwell yang mendapatkan 20,8% suara di urutan kedua. Di posisi ketiga ada N'Golo Kante dengan 19,9% suara.
Klasemen Premier League
Sumber: Premier League
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:19
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:50
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 18:14
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 18:02
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 17:48
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 17:30
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 17:21
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 17:21
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...