
Bola.net - - Manajer Liverpool, Jurgen Klopp, menyebut Crystal Palace tim yang bagus dan mereka sanggup masuk zona Liga Europa di akhir musim ini.
Saat ini, Palace ditangani oleh manajer Alan Pardew. Di musim panas kemarin mantan manajer Newcastle itu sempat mendatangkan beberapa pemain anyar ke Selhurst Park. Di antaranya adalah Christian Benteke dan Andros Townsend.
Namun sejauh ini performa Palace di liga masih tertatih-tatih. Dari sembilan laga mereka cuma menang tiga kali saja. Kini mereka nangkring di posisi 11 klasemen dengan koleksi 11 poin. Bandingkan dengan Liverpool yang bertengger di posisi tiga dengan koleksi 20 poin, setara Manchester City dan Arsenal.
Meski di atas kertas Liverpool lebih unggul, namun Klopp tak mau meremehkan kekuatan The Eagles.
"Palace adalah tim yang bagus dan sangat berpengalaman dalam pertahanan dengan lini serang berkualitas tinggi," ujarnya seperti dilansir Soccerway.
"Mereka telah membuat perekrutan pemain yang baik di musim panas dan menurut saya mereka dapat membidik masuk ke Eropa. Mereka tim yang benar-benar bagus," pujinya.
"Ini adalah tempat yang sulit untuk bermain, kecil, (bagus) suasananya. Kami sangat menantikan laga itu. Kami harus membuktikan kami ingin tetap di trek juara," pungkas Klopp.
Baca Juga:
- Lawan Palace, Klopp Kembali Terangkan Alasan Lepas Benteke
- Klopp: Apa Saya Diperbolehkan Suka Pada Ferguson?
- Can Akui Konsistensi Adalah Hal Yang Sulit Didapat di EPL
- Saat Lawan Palace, Liverpool Diminta Bermain Dengan Penuh Amarah
- Pujian Alonso Untuk Jurgen Klopp
- Head-to-head: Crystal Palace vs Liverpool
- Barcelona Pertimbangkan Datangkan Clyne dari Liverpool
- Sir Alex Tak Masukkan Chelsea di Bursa Juara Liga
- Liverpool Gaet Wonderkid 15 Tahun Keturunan Nigeria
- Prediksi Crystal Palace vs Liverpool 29 Oktober 2016
- Data dan Fakta Premier League: Crystal Palace vs Liverpool
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:24Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:02 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:00 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 02:31
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
- Punya Aura yang Sama Dengan Sir Alex, Man United Disarankan Rekrut Pelatih yang Pernah Berjaya di Barcelona Ini
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477493/original/012138900_1768829400-Rektor_nonaktif_UNM_Karta_Jayadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477488/original/030082500_1768828543-Mapolres_Kudus.jpeg)

