
Bola.net - Mantan pemain bertahan Manchester United, Jaap Stam menyebut bahwa mantan timnya itu harus meniru Chelsea bila ingin memenangkan trofi Premier League musim depan.
Musim ini, Manchester United yang dilatih Louis van Gaal tampil lebih baik daripada masih dilatih David Moyes, di mana mereka finish di posisi ketujuh klasemen sementara.
Sejak kedatangannya, Van Gaal berulang kali menyebut bahwa targetnya musim ini adalah kembali ke zona Liga Champions. Dan target tersebut tampaknya sedikit lagi bakal terpenuhi.
Dan dikatakan Stam, setelah musim ini mampu menunjukkan diri sebagai tim yang mampu bersaing di papan atas, United musim depan harus mengincar juara. Dan salah satu caranya adalah meniru apa yang dilakukan Chelsea, sang juara, musim ini.
"Mungkin pertahanan harus sedikit lebih baik. Anda tahu Chelsea, mereka tak memainkan sepakbola yang sangat agresif, tapi mereka mendapatkan hasil dan itu adalah apa yang dibutuhkan sebagai sebuah tim. Itu bagus untuk tim dan pemain bila mendapatkan hasil dan juara," ujarnya.
"Jadi bila United bertahan sedikit lebih baik dan tetap memainkan sepakbola menyerang, dan anda tak membiarkan peluang terbuang, maka pasti anda mendapatkan hasil dan memenangkan Premier League," tandasnya.[initial]
(mir/dzi)
Musim ini, Manchester United yang dilatih Louis van Gaal tampil lebih baik daripada masih dilatih David Moyes, di mana mereka finish di posisi ketujuh klasemen sementara.
Sejak kedatangannya, Van Gaal berulang kali menyebut bahwa targetnya musim ini adalah kembali ke zona Liga Champions. Dan target tersebut tampaknya sedikit lagi bakal terpenuhi.
Dan dikatakan Stam, setelah musim ini mampu menunjukkan diri sebagai tim yang mampu bersaing di papan atas, United musim depan harus mengincar juara. Dan salah satu caranya adalah meniru apa yang dilakukan Chelsea, sang juara, musim ini.
"Mungkin pertahanan harus sedikit lebih baik. Anda tahu Chelsea, mereka tak memainkan sepakbola yang sangat agresif, tapi mereka mendapatkan hasil dan itu adalah apa yang dibutuhkan sebagai sebuah tim. Itu bagus untuk tim dan pemain bila mendapatkan hasil dan juara," ujarnya.
"Jadi bila United bertahan sedikit lebih baik dan tetap memainkan sepakbola menyerang, dan anda tak membiarkan peluang terbuang, maka pasti anda mendapatkan hasil dan memenangkan Premier League," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:21Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:32 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 18:27 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 21 Januari 2026 17:45 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 17:23
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479400/original/088382900_1768977432-IMG_6942.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479848/original/099263500_1768993318-Wakil_Bupati_Pati_Chandra.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4843315/original/041301600_1716764000-20240526_123544.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5453730/original/031694300_1766490130-Menteri_Perumahan_dan_Kawasan_Permukiman__PKP___Maruarar_Sirait-23_Desember_2025a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/2324058/original/029514300_1533785565-508390.jpg)

